Percepatan Implementasi Katalog Elektronik Versi 6.0, Gubernur Kepri Ansar Ahmad Berharap Mampu Percepatan Proses Pengadaan

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Selasa, 21 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Ansar Ahmad saat sambutannya pada kegiatan Percepatan Implementasi Katalog Elektronik Versi 6.0 di Aula Wan Seri Beni Dompak, Selasa (21/1/2025) foto: Diskomdigi Kepri

Gubernur Ansar Ahmad saat sambutannya pada kegiatan Percepatan Implementasi Katalog Elektronik Versi 6.0 di Aula Wan Seri Beni Dompak, Selasa (21/1/2025) foto: Diskomdigi Kepri

Gubernur Kepri Ansar Ahmad berharap Katalog Elektronik Versi 6.0 dapat terus memberikan manfaat yang luas dalam pengadaan barang dan jasa.

“Dengan fitur-fitur inovatif, sistem ini diharapkan mampu mempercepat proses pengadaan, meningkatkan transparansi, serta memastikan setiap langkah sesuai dengan prinsip-prinsip hukum yang berlaku,” tambah Gubernur Kepri Ansar Ahmad.

Sementara itu, Kepala LKPP, Hendrar Prihadi, menekankan pentingnya penerapan sistem e-Audit dalam mencegah praktik kecurangan dalam pengadaan barang dan jasa.

Dengan fitur pengawasan e-Audit, Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) dapat lebih cepat mengidentifikasi potensi penyimpangan melalui dashboard yang menampilkan rincian transaksi e-Purchasing.

“Transparansi ini memungkinkan publik dan APIP untuk memantau seluruh proses pengadaan, sehingga jika ada indikasi yang tidak beres, dapat segera ditelusuri,” jelas Hendrar Prihadi.

Hendrar juga mengapresiasi kinerja Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau yang telah menunjukkan performa baik dalam pengadaan barang dan jasa, dengan lebih dari 90% belanja produk dalam negeri dan lebih dari 75% belanja melalui UMKM pada tahun 2023 dan 2024.

Editor : Indrapriyadi

Sumber Berita: Diskomdigi Kepri

Berita Terkait

Pererat Kemitraan, Intelkam Polda Kepri Sambangi Kantor PWI Kepri
3.280 Paket Takjil Dibagikan, BAZNAS Provinsi Kepri Ajak Masyarakat Perkuat Kepedulian
Bronjong Permanen Atasi Longsor di Simpang MKP Tanjungpinang
BPMP Kepri Gandeng Media dan Stakeholder Bahas Peningkatan Layanan Publik
Wagub Kepri Hadiri Pengucapan Sumpah/Janji Anggota DPRD
Wakil Gubernur Nyanyang Ajak HKI Perkuat Kontribusi untuk Pertumbuhan Ekonomi
Brigjen Pol Anom Wibowo Jabat Wakapolda, Sejumlah PJU Polda Kepri di Mutasi Termasuk Kapolresta Barelang
Gubernur Kepri Ansar Ahmad Berbuka Puasa Bersama Masyarakat Kampung Sidomulyo
"Melalui katalog elektronik, proses pengawasan dan pelaporan dapat dilakukan secara real-time dengan integrasi sistem e-Audit. Hal ini mendukung terciptanya tata kelola pemerintahan yang baik," ujar Gubernur Kepri Ansar Ahmad.

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 03:59 WIB

Pererat Kemitraan, Intelkam Polda Kepri Sambangi Kantor PWI Kepri

Senin, 17 Maret 2025 - 19:31 WIB

3.280 Paket Takjil Dibagikan, BAZNAS Provinsi Kepri Ajak Masyarakat Perkuat Kepedulian

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:18 WIB

Bronjong Permanen Atasi Longsor di Simpang MKP Tanjungpinang

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:34 WIB

BPMP Kepri Gandeng Media dan Stakeholder Bahas Peningkatan Layanan Publik

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:08 WIB

Wagub Kepri Hadiri Pengucapan Sumpah/Janji Anggota DPRD

Berita Terbaru

Pertemuan antara Dit Intelkam Polda Kepri bersama PWI Kepri di Kantor PWI Kepri Tanjungpinang, Senin (17/3/2025) foto: istimewa

Kepulauan Riau

Pererat Kemitraan, Intelkam Polda Kepri Sambangi Kantor PWI Kepri

Selasa, 18 Mar 2025 - 03:59 WIB

Walikota Tanjungpinang Lis Darmansyah, Senin (17/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

Pemko Tanjungpinang Kucurkan THR Bagi PTT dan THL

Senin, 17 Mar 2025 - 20:34 WIB