Pulau Penyengat Destinasi Wisata Religi Pewaris Budaya Melayu Hingga Lahirnya Bahasa Indonesia

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Jumat, 2 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gerbang masuk Pulau Penyengat, Jumat (2/2/2024)

Gerbang masuk Pulau Penyengat, Jumat (2/2/2024)

Dengan 46 situs cagar budaya, Pulau Penyengat telah ditetapkan sebagai destinasi daya tarik pariwisata, oleh Gubernur Kepri, Ansar Ahmad.

Situs-situs seperti Masjid Raya Sultan Riau, Istana Engku Bilik, dan Benteng Bukit Kursi menjadi saksi bisu masa keemasan Kerajaan Melayu Riau-Lingga.

Gubernur Ansar Ahmad menegaskan pentingnya Pulau Penyengat sebagai pewaris budaya Melayu dan tempat lahirnya Bahasa Indonesia. Dengan harapan agar pulau ini diakui sebagai warisan budaya dunia oleh UNESCO,

Pemerintah Provinsi Kepri terus melakukan revitalisasi, mencakup pembangunan fisik dan pelestarian nilai-nilai budaya serta sejarah Melayu.

Pusat Studi Budaya Melayu Islam Sedunia

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno turut berupaya menjadikan Pulau Penyengat sebagai Pusat Studi Budaya Melayu Islam Sedunia.

Dengan pilot project sepeda listrik, penambahan lampu gemerlap, dan berbagai inisiatif lainnya, Pemerintah Provinsi Kepri berharap Pulau Penyengat tidak hanya menjadi destinasi wisata unggulan, tetapi juga kawasan multifungsi yang memadukan keindahan alam, warisan budaya, dan ekonomi lokal.

Berita Terkait

Ditresnarkoba Polda Kepri Musnahkan Barang Bukti Narkotika Periode Februari-Maret 2025
Petugas Gabungan Sigap Tangani Pohon Tumbang di Tanjungpinang
Kurma 2025: Sinergi Budaya, Ekonomi, dan Digitalisasi
Mobil Honda BR-V Terjun ke Laut di Pelantar II Tanjungpinang, Pengemudi Tewas
Bea Cukai Batam: Kendaraan FTZ Bisa Keluar Sementara, Ini Prosedurnya
Gagal Selundupkan Sabu, Dua Pria Ditangkap di Bandara Hang Nadim
Warga Gagalkan Aksi Jambret di Bengkong, Satu Pelaku Langsung Diringkus Polisi
Petugas Damkar Tanjungpinang Meninggal Gantung Diri Usai Piket Malam

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:15 WIB

Ditresnarkoba Polda Kepri Musnahkan Barang Bukti Narkotika Periode Februari-Maret 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:37 WIB

Petugas Gabungan Sigap Tangani Pohon Tumbang di Tanjungpinang

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:52 WIB

Kurma 2025: Sinergi Budaya, Ekonomi, dan Digitalisasi

Sabtu, 8 Maret 2025 - 12:28 WIB

Mobil Honda BR-V Terjun ke Laut di Pelantar II Tanjungpinang, Pengemudi Tewas

Jumat, 7 Maret 2025 - 14:51 WIB

Bea Cukai Batam: Kendaraan FTZ Bisa Keluar Sementara, Ini Prosedurnya

Berita Terbaru

Salah satu transportasi laut yang ada di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Sabtu (22/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Minggu, 23 Mar 2025 - 04:17 WIB