Edukasi Pengguna Jalan, Polresta Tanjungpinang Sebar Brosur dan Stiker Keselamatan Berlalu Lintas

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Selasa, 11 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Satlantas Polresta Tanjungpinang membagikan brosur dan stiker keselamatan berlalu lintas kepada pengguna jalan, Selasa (11/2/2025) foto: Polresta Tanjungpinang

Anggota Satlantas Polresta Tanjungpinang membagikan brosur dan stiker keselamatan berlalu lintas kepada pengguna jalan, Selasa (11/2/2025) foto: Polresta Tanjungpinang

HARIANMEMOKEPRI.COM – Satlantas Polresta Tanjungpinang melaksanakan kegiatan pembagian brosur dan stiker keselamatan berlalu lintas kepada pengguna jalan di Jalan Basuki Rahmat, Selasa (11/2/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Keselamatan Seligi 2025 yang berlangsung sejak 10 Februari hingga 23 Februari 2025.

Kapolresta Tanjungpinang melalui Kasat Lantas AKP Arbi Guna Bimantara, menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat tentang pentingnya keselamatan berlalu lintas.

AKP Arbi mengungkapkan pihaknya ingin memberikan edukasi kepada masyarakat guna menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (kamseltibcarlantas) yang aman dan nyaman.

“Melalui brosur dan stiker ini, kami berharap informasi keselamatan dapat tersebar lebih luas,” ujar AKP Arbi.

Dalam Operasi Keselamatan Seligi 2025, Sat Lantas Polresta Tanjungpinang menetapkan tujuh prioritas pelanggaran yang menjadi fokus penindakan, yaitu:

1. Penggunaan ponsel saat berkendara

Editor : Indrapriyadi

Berita Terkait

Ramadan Berkah: Polresta Tanjungpinang Salurkan Bantuan Sembako untuk KPL
Kapolresta Tanjungpinang Kunjungi Personel yang Mengalami Sakit Menahun
Masyarakat Tanjungpinang Serbu Bazaar Murah TNI, Beras dan Telur Jadi Incaran
Polresta Tanjungpinang Serahkan 30 Paket Keselamatan Berlayar dan 100 Paket Takjil ke Masyarakat
KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk
Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya
Yuniarni Pustoko Weni Dikukuhkan sebagai Ketua TP-PKK Tanjungpinang 2025-2030
Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor
"Selain itu, petugas juga memberikan imbauan langsung kepada masyarakat agar lebih sadar akan keselamatan berlalu lintas,” tambahnya.

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 14:42 WIB

Ramadan Berkah: Polresta Tanjungpinang Salurkan Bantuan Sembako untuk KPL

Selasa, 25 Maret 2025 - 14:30 WIB

Kapolresta Tanjungpinang Kunjungi Personel yang Mengalami Sakit Menahun

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:56 WIB

Masyarakat Tanjungpinang Serbu Bazaar Murah TNI, Beras dan Telur Jadi Incaran

Minggu, 23 Maret 2025 - 04:17 WIB

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:18 WIB

Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya

Berita Terbaru