Disperindag Tanjungpinang Tegaskan Aturan Penyaluran LPG 3 Kg, Harga Eceran Tetap Rp18.000

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Selasa, 4 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Perdagangan pada Disperindag Tanjungpinang Fransiska Desiani Sirait saat ditemui di ruang kerjanya, Selasa (4/2/2025) foto: Indrapriyadi

Kabid Perdagangan pada Disperindag Tanjungpinang Fransiska Desiani Sirait saat ditemui di ruang kerjanya, Selasa (4/2/2025) foto: Indrapriyadi

HARIANMEMOKEPRI.COM – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Tanjungpinang mengeluarkan rekomendasi terkait operasional pangkalan gas 3 Kg.

Dalam operasional tersebut, terdapat sejumlah persyaratan teknis dan administrasi yang harus dipatuhi.

Kabid Perdagangan Disperindag Tanjungpinang, Fransiska Desiani Sirait, atau yang akrab disapa Siska, menjelaskan bahwa distribusi LPG 3 Kg hanya diperbolehkan melalui Sistem Penyaluran dan Penyimpanan BBM Elpiji (SPPBE) yang bekerja sama dengan Pertamina.

Gas LPG 3 Kg dari Pertamina disalurkan ke agen gas dan kemudian diteruskan ke pangkalan gas, yang pada akhirnya akan menyalurkan gas tersebut langsung kepada konsumen.

“Konsumen yang berhak menerima gas LPG 3 Kg adalah masyarakat yang terdaftar dalam Layanan Penerima Subsidi (LPS) dan usaha mikro, yang datanya bersumber dari Dinas Sosial Tanjungpinang,” ungkap Siska di ruang kerjanya, Selasa (4/2/2025).

Terkait masalah gas LPG yang ditemukan beredar di pengecer atau warung, Disperindag Tanjungpinang telah melakukan survei dan memberikan teguran kepada pangkalan serta agen gas yang melanggar ketentuan tersebut.

Editor : Indrapriyadi

Berita Terkait

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk
Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya
Yuniarni Pustoko Weni Dikukuhkan sebagai Ketua TP-PKK Tanjungpinang 2025-2030
Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor
Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem
PT Taspen dan Pemko Tanjungpinang Salurkan 74 Paket Sembako di Bulan Ramadan
Walikota Tanjungpinang Paparkan 9 Program Prioritas dalam RPJMD 2025-2029
Apel Operasi Ketupat Seligi 2025, Polresta Tanjungpinang Libatkan 396 Personel
“Jangan sampai ada yang mendengar harga gas LPG mencapai Rp21.000. HET tetap Rp18.000,” tegasnya.

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 04:17 WIB

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:18 WIB

Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:04 WIB

Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:22 WIB

Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:39 WIB

PT Taspen dan Pemko Tanjungpinang Salurkan 74 Paket Sembako di Bulan Ramadan

Berita Terbaru

Salah satu transportasi laut yang ada di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Sabtu (22/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Minggu, 23 Mar 2025 - 04:17 WIB