Basarnas Tanjungpinang Cari Anak Tenggelam di Bekas Galian Tambang Panglima Dompak

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Jumat, 24 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upaya pencarian korban yang dilakukan Basarnas Tanjungpinang, Jumat (24/1/2025) foto: Basarnas Tanjungpinang

Upaya pencarian korban yang dilakukan Basarnas Tanjungpinang, Jumat (24/1/2025) foto: Basarnas Tanjungpinang

HARIANMEMOKEPRI.COM – Basarnas Tanjungpinang melakukan pencarian seorang anak laki-laki yang tenggelam di wilayah bekas galian tambang di Panglima Dompak, Tanjungpinang, Jumat (24/1/2025).

Pencarian korban dimulai sekitar pukul 16.55 WIB di lokasi kejadian, setelah Basarnas mendapat informasi dari masyarakat.

Kepala Kantor Basarnas Tanjungpinang, Fazzli, mengatakan pihaknya menerima informasi tentang kejadian tersebut pada pukul 16.30 WIB.

“Korban tenggelam saat berenang bersama teman-temannya. Kami menurunkan lima orang rescuer menggunakan Rescue Car D-Max dan perahu karet untuk melakukan pencarian,” ujarnya.

Baca Juga :  Kukuhkan Anggota Paskibraka Kota Tanjungpinang, Rahma : Jiwa Nasionalisme Dan Patriotisme Harus Di Jaga

Titik lokasi kejadian berada pada koordinat Lintang 0°53’26.46″N, Bujur 104°30’32.21″E, dengan jarak 6,25 km dan radial 117°.

Hingga berita ini ditulis, Basarnas Tanjungpinang masih terus melakukan upaya pencarian korban tenggelam.

Editor : Indrapriyadi

Sumber Berita : Basarnas Tanjungpinang

Berita Terkait

Sembilan Bulan Memimpin, Pj Wali Kota Andri Rizal Tuntaskan Berbagai Program Prioritas
Polisi Ungkap Kasus Curanmor di Bintan, Tersangka Beraksi di Beberapa Lokasi
1.400 Ton Beras Disiapkan Bulog Tanjungpinang Jelang Ramadhan
Family Gathering IKMS Tanjungpinang-Bintan, Ajang Kebersamaan Sambut Ramadan
Bagikan Helm dan Cokelat, Satlantas Polresta Tanjungpinang Ajak Pengendara Lebih Tertib
Polresta Tanjungpinang Bahas Keamanan dan Ekonomi Warga Pada Jumat Curhat
Polresta Tanjungpinang Ungkap 11 Kasus Narkoba, 16 Tersangka Ditangkap
Kunjungan Perdana, Kapolda Kepri Sambangi Sejumlah Instansi di Tanjungpinang
"Korban tenggelam saat berenang bersama teman-temannya. Kami menurunkan lima orang rescuer menggunakan Rescue Car D-Max dan perahu karet untuk melakukan pencarian," ujarnya.

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 18:27 WIB

Sembilan Bulan Memimpin, Pj Wali Kota Andri Rizal Tuntaskan Berbagai Program Prioritas

Senin, 17 Februari 2025 - 16:39 WIB

Polisi Ungkap Kasus Curanmor di Bintan, Tersangka Beraksi di Beberapa Lokasi

Senin, 17 Februari 2025 - 09:32 WIB

1.400 Ton Beras Disiapkan Bulog Tanjungpinang Jelang Ramadhan

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:37 WIB

Family Gathering IKMS Tanjungpinang-Bintan, Ajang Kebersamaan Sambut Ramadan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:39 WIB

Bagikan Helm dan Cokelat, Satlantas Polresta Tanjungpinang Ajak Pengendara Lebih Tertib

Berita Terbaru

Peta dari wilayah Bolivia. (Foto: Voa)

Internasional

Sedikitnya 31 Orang Tewas Dalam Insiden Kecelakaan Bus di Bolivia

Rabu, 19 Feb 2025 - 10:52 WIB