Di Duga Pelangsir BBM Solar Subsidi, Polisi Amankan Satu Kendaraan Serta Dua Orang Sebagai Saksi

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 5 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Budi Santosa usai menghadiri Peresmian Gedung LAM Provinsi Kepri, Senin (5/8/2024) Foto: Indrapriyadi

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Budi Santosa usai menghadiri Peresmian Gedung LAM Provinsi Kepri, Senin (5/8/2024) Foto: Indrapriyadi

HARIANMEMOKEPRI.COM — Polresta Tanjungpinang mengamankan satu unit kendaraan yang diduga menjadi pelangsir BBM Solar Subsidi di SPBU Km 8 Tanjungpinang.

Hal ini diungkapkan Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Pol Budi Santosa. Ia mengatakan bahwa sementara ini yang diperiksa sebanyak dua orang sebagai saksi untuk proses selanjutnya, dan satu unit kendaraan.

“Saat ini, kendaraan tersebut berada di Mapolresta Tanjungpinang. Ini masih sebagai saksi untuk pemeriksaan selanjutnya,” ujarnya di Gedung LAM Provinsi Kepri, Senin (5/8/2024).

Terkait pengamanan dugaan pelangsir BBM Solar Subsidi, dirinya menuturkan bahwa saat ini masih dalam tahap pemeriksaan.

“Tolong beri waktu karena proses masih berjalan. Semoga ini sebagai upaya kita untuk bisa menormalkan situasi pendistribusian BBM di Tanjungpinang,” terangnya.

Sebagai pimpinan di Polresta Tanjungpinang, Kombes Pol Budi Santosa tengah berupaya mengantisipasi agar tidak terjadi antrian panjang BBM Solar Subsidi.

“Semoga kegiatan mitigasi pencegahan bisa mengurangi, kalau bisa meniadakan, antrian BBM di wilayah Tanjungpinang,” terang Kombes Pol Budi Santosa.

Berita Terkait

Oknum ASN Pemko Tanjungpinang Ditangkap Saat Transaksi Narkoba
Ditresnarkoba Polda Kepri Musnahkan Barang Bukti Narkotika Periode Februari-Maret 2025
Petugas Gabungan Sigap Tangani Pohon Tumbang di Tanjungpinang
Diduga Korsleting atau Lilin Persembahyangan, Ruko Meubel Rezeki Hangus Terbakar
Gara-Gara Skripsi Tak Kunjung Rampung, Hidup Mahasiswi Hampir Selesai di Jembatan Dompak
Diduga Mabuk, Pengemudi Mobil Tewas Setelah Jatuh ke Laut
Mobil Honda BR-V Terjun ke Laut di Pelantar II Tanjungpinang, Pengemudi Tewas
Bea Cukai Batam: Kendaraan FTZ Bisa Keluar Sementara, Ini Prosedurnya

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 00:34 WIB

Oknum ASN Pemko Tanjungpinang Ditangkap Saat Transaksi Narkoba

Selasa, 18 Maret 2025 - 04:15 WIB

Ditresnarkoba Polda Kepri Musnahkan Barang Bukti Narkotika Periode Februari-Maret 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:37 WIB

Petugas Gabungan Sigap Tangani Pohon Tumbang di Tanjungpinang

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:57 WIB

Diduga Korsleting atau Lilin Persembahyangan, Ruko Meubel Rezeki Hangus Terbakar

Rabu, 12 Maret 2025 - 21:28 WIB

Gara-Gara Skripsi Tak Kunjung Rampung, Hidup Mahasiswi Hampir Selesai di Jembatan Dompak

Berita Terbaru