Kawasan Bintan Center Walk dan Akau Potong Lembu Sudah 60 Persen, Target PUPR Tanjungpinang November Rampung

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Selasa, 19 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Tanjungpinang Hj Rahma didampingi Kadis PUPR mendata pedagang di Kawasan Bintan Center Walk

Walikota Tanjungpinang Hj Rahma didampingi Kadis PUPR mendata pedagang di Kawasan Bintan Center Walk

Pada kesempatan yang sama,  Kadis PUPR Kota Tanjungpinang Rusli mengungkapkan penataan Kawasan Bintan Center dan Akau Potong Lembu sudah mencapai 60 persen.

Baca Juga: Pramuka Racana Umrah Gelar Maritim Scout Competition, SMAN 1 Tanjungpinang Keluar Sebagai Juara Umum

“Ini sudah 60 persen, Akau Potong Lembu juga sama. Karena semua peralatan sudah siap tinggal rakit pasang saja, pengerjaan fisik tinggal keramik, selebihnya pengerjaan besi,”ujar Rusli.

Ia menargetkan awal Bulan November nanti telah selesai semuanya baik Kawasan Bintan Center Walk maupun Akau Potong Lembu. 

Baca Juga: Seorang Bocah Meninggal Dunia Usai Terpeleset di Waduk Bukit Panglong Kijang, Tim SAR Berhasil Evakuasi Korban

Baca Juga :  27 Orang Lolos Seleksi Paskibraka Kota Tanjungpinang

Sedangkan pada Kawasan Bintan Center Walk total panjang kiri dan kanan yang di tata sekitar 250 M, terdapat 12 Selter masing-masing selter di isi 3 gerobak sehingga total 36 pedagang.

“Yang penting tidak ada hambatan lain. Tapi untuk pelaksanaan pekerjaan kami yakin awal November tanggal 10 kebawah udah selesai,” terangnya. 

Berita Terkait

Bagikan Helm dan Cokelat, Satlantas Polresta Tanjungpinang Ajak Pengendara Lebih Tertib
Polresta Tanjungpinang Bahas Keamanan dan Ekonomi Warga Pada Jumat Curhat
Kunjungan Perdana, Kapolda Kepri Sambangi Sejumlah Instansi di Tanjungpinang
Pelindo Tanjungpinang Sambut Kapolda Kepri, Fokus Penguatan Kerja Sama
Satlantas Polresta Tanjungpinang Sosialisasikan Keselamatan Berkendara Lewat Brosur dan Stiker
Reses Terakhir, Dasril Dapat Apresiasi Warga Sei Jang
Edukasi Pengguna Jalan, Polresta Tanjungpinang Sebar Brosur dan Stiker Keselamatan Berlalu Lintas
Dasril Ajak Warga Cegah Stunting Melalui Pola Hidup Sehat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:39 WIB

Bagikan Helm dan Cokelat, Satlantas Polresta Tanjungpinang Ajak Pengendara Lebih Tertib

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:42 WIB

Polresta Tanjungpinang Bahas Keamanan dan Ekonomi Warga Pada Jumat Curhat

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:41 WIB

Kunjungan Perdana, Kapolda Kepri Sambangi Sejumlah Instansi di Tanjungpinang

Rabu, 12 Februari 2025 - 18:25 WIB

Pelindo Tanjungpinang Sambut Kapolda Kepri, Fokus Penguatan Kerja Sama

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:12 WIB

Satlantas Polresta Tanjungpinang Sosialisasikan Keselamatan Berkendara Lewat Brosur dan Stiker

Berita Terbaru


Sebuah jet tempur latih lanjut milik Angkatan Udara Taiwan (RoCAF), AT-5 Brave Eagle, jatuh pada 15 Februari 2025 setelah mengalami gangguan pada mesinnya. (Foto: Instagram @airspacereview)

Internasional

Jet Tempur Brave Eagle Milik Militer Taiwan Jatuh saat Latihan

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:50 WIB

Suasana perayaan agung Maha Kumbh Mela 2025 (festival kendi suci) yang jatuh setiap 144 tahun sekali. (Foto: Atnews)

Internasional

15 Tewas Dalam Desak-desakan Peziarah Kumbh Mela di Stasiun New Delhi

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:40 WIB