Malam Keakraban Taruna AAU Bersama Pemprov Kepri: Perkuat Sinergi Serta Kolaborasi

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 27 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malam Keakraban Taruna AAU bersama Pemprov Kepri di Aula Wan Seri Beni Dompak, Senin (27/5/2024)

Malam Keakraban Taruna AAU bersama Pemprov Kepri di Aula Wan Seri Beni Dompak, Senin (27/5/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Sejumlah Taruna Akademi Angkatan Udara (AAU) tingkat III mengikuti malam keakraban bersama Pemprov Kepri di Aula Wan Seri Beni Dompak, Senin (27/5/2024).

Pada malam keakraban ini, seluruh Taruna dan Taruni AAU tampak menikmati hiburan mulai dari tari kreasi hingga rempak gendang Akademi AAU.

Dalam kesempatan itu, Wakil Gubernur AAU Marsekal Pertama (Marsma) TNI Meka Yudanto mengatakan bahwa Taruna tingkat III yang melaksanakan latihan Cakra Wahana Paksa berjumlah 145 orang.

“Latihan Cakra Wahana Paksa ini merupakan program dalam rangka memberikan bekal pengenalan lapangan dalam mengaplikasikan program studi navigasi udara yang didapatkan secara klasikal,” ujarnya.

Marsma TNI Meka Yudanto menjelaskan, sasaran dari latihan ini adalah agar taruna mampu mempraktikkan teori dasar navigasi udara, meteorologi, dan PLLU serta mengenal budaya Indonesia.

“Mengenal peran dan fungsi awak pesawat dalam operasi penerbangan, dapat meningkatkan pemahaman taruna tentang Air Power, serta dapat meningkatkan wawasan kebangsaan. Selain itu, para taruna dapat mengenal keragaman budaya Indonesia,” ucapnya.

Berita Terkait

Kajati Kepri dan IAD Berbagi Kebahagiaan Ramadhan di Panti Asuhan dan TPA Ganet
Imbauan Polda Kepri: Hindari Daerah Rawan Bencana Saat Cuaca Ekstrem
Pasar Murah Ramadhan Kejati Kepri, Warga Antusias Berburu Kebutuhan Pokok
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Kepri, Warga Diminta Waspada
Polda Kepri Siapkan 3.076 Personel Dalam Operasi Ketupat Seligi 2025
Pererat Kemitraan, Intelkam Polda Kepri Sambangi Kantor PWI Kepri
3.280 Paket Takjil Dibagikan, BAZNAS Provinsi Kepri Ajak Masyarakat Perkuat Kepedulian
Bronjong Permanen Atasi Longsor di Simpang MKP Tanjungpinang

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:12 WIB

Kajati Kepri dan IAD Berbagi Kebahagiaan Ramadhan di Panti Asuhan dan TPA Ganet

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:59 WIB

Imbauan Polda Kepri: Hindari Daerah Rawan Bencana Saat Cuaca Ekstrem

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:35 WIB

Pasar Murah Ramadhan Kejati Kepri, Warga Antusias Berburu Kebutuhan Pokok

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:04 WIB

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Kepri, Warga Diminta Waspada

Rabu, 19 Maret 2025 - 08:35 WIB

Polda Kepri Siapkan 3.076 Personel Dalam Operasi Ketupat Seligi 2025

Berita Terbaru

Salah satu transportasi laut yang ada di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Sabtu (22/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Minggu, 23 Mar 2025 - 04:17 WIB