Pesta Demokrasi Tinggal Menghitung Hari, AKBP Riky Iswoyo Imbau Pelaksana Pemilu Lakukan Tugas Dengan Baik

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Kamis, 8 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, Kamis (8/2/2024)

Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, Kamis (8/2/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Pesta Demokrasi atau Pemilu 2024 saat ini tinggal menghitung hari. Antusias masyarakat menyambut Pesta tahunan dalam memilih pemimpin lima tahun begitu tinggi.

Untuk itu KPU yang menjadi lining sektor dibantu aparat Kepolisian serta diawasi oleh Bawaslu sebagai instansi mengawasi kegiatan pemilu tersebut saling bersinergi agar pesta demokrasi bisa berjalan dengan semestinya.

Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo menghimbau kepada pelaksana Pemilu agar melaksanakan tugasnya dengan baik.

Khususnya KPU, Bawaslu dan Kepolisian di Kabupaten Bintan terus berupaya menjalin kerjasama diberbagai aspek kegiatan

Sehingga pelaksanaan Pemilu di Kabupaten Bintan dapat berjalan dengan aman dan lancar serta dilaksanakan dengan jujur dan adil.

“KPU Bintan dan Polres Bintan agar saling bekerja sama serta berkomitmen menjalankan tugas dengan baik dan benar dan tidak melakukan hal hal yang dilarang dalam pelaksanaan Pemilu yang sesuai dengan ketentuan yang ada,” ungkapnya, Kamis (8/2/2024).

Baca Juga :  Pasca Berakhirnya Operasi Ketupat Seligi 2023, Kapolres Bintan Sampaikan Terimakasih Kepada Petugas

Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo juga menyampaikan agar KPU dapat bekerja sesuai aturan dan menjaga netralitas karena setiap kegiatan pemilu dari awal dilaksanakannya hingga akhir akan terus di amati oleh masyarakat, petugas dan Bawaslu,

Berita Terkait

Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas
39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang
Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas
Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel
KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024
Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia
Satresnarkoba Polres Bintan Gagalkan Penyeludupan Narkotika Serta Senpi
Jumat Curhat Polres Bintan, AKBP Yunita Stevani Ajak Warga Jadi Polisi Bagi Diri Sendiri

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 19:34 WIB

Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:04 WIB

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:20 WIB

KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:31 WIB

Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia

Berita Terbaru

Sekda Tanjungpinang Zulhidayat saat ditemui beberapa waktu lalu, Senin (10/2/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

Sekda Tanjungpinang: ASN Masih WFO, WFA Masih Dipertimbangkan

Senin, 10 Feb 2025 - 17:57 WIB