Peringatan HDKD Ke 78, Saffar M Godam Sampaikan Insan Pengayoman Telah Tunjukkan Aksi Nyata Yang Progresif

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 21 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upacara HUT HDKD di lingkungan Kemenkumham Kepri

Upacara HUT HDKD di lingkungan Kemenkumham Kepri

Saffar Muhammad Godam dalam membacakan amanah Menteri Hukum dan HAM menyampaikan menyampaikan Tema yang diusung pada peringatan Hari Lahir Kemenkumham (HDKD) Ke 78
Tahun 2023 yaitu Kementerian Hukum dan HAM Semakin Berkualitas Untuk Indonesia Maju.

Baca Juga: Semarakkan HUT Ke 78 Kemerdekaan Indonesia, 3 Regu Polres Bintan Ikut Serta Dalam Gerak Jalan Tri Lomba Juang

Dapat dimaknai sebagai salah satu upaya merefleksikan semangat, segenap Insan Pengayoman di seluruh Indonesia dalam memberikan pengabdian terbaik dari waktu ke waktu, yang diharapkan juga semakin berkualitas.

“Saya yakin dan percaya akan adanya perubahan kultur birokrasi yang luar biasa jika sana nilai – nilai yang terkandung dalam tata nilai dan semangat PASTI professional, akuntabel, sinergi, transparan, dan inovatif bukan hanya berada pada tataran jargon, namun bertemu pada muara Implementasi kita semua di lapangan,” jelas Saffar Muhammad Godam. 

Baca Juga: Melatih Kreatifitas Peserta Didik, PAUD IT As Sakinah Menggelar Berbagai Lomba Pada HUT Ke 78 Kemerdekaan RI

Berita Terkait

Kejati Kepri Ajak Pelajar MTsN 1 Batam Jauhi Narkoba, Lawan Bullying, dan Bijak Bermedsos
Kajati Kepri Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025: Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya
Komjak RI Kunjungi Kejati Kepri, Dorong Transparansi dan Profesionalisme
Kejati Kepri Ajak Siswa MAN 1 Batam Jauhi Narkoba, Lawan Bullying, dan Cerdas Bermedsos
Kemenag Kepri Gelar Bimtek Dakwah Khusus, Dorong Penceramah Aktif di Media Sosial
Ditresnarkoba Polda Kepri Bagikan 116 Paket Sembako kepada Keluarga Tahanan
Supervisi ke Natuna, Wakajati Kepri Tekankan Integritas dan Restorative Justice
Sosialisasi TPPO, Kejati Kepri Libatkan Tokoh dan Aparatur Batam

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 18:14 WIB

Kejati Kepri Ajak Pelajar MTsN 1 Batam Jauhi Narkoba, Lawan Bullying, dan Bijak Bermedsos

Rabu, 1 Oktober 2025 - 11:42 WIB

Kajati Kepri Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025: Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya

Senin, 29 September 2025 - 18:10 WIB

Komjak RI Kunjungi Kejati Kepri, Dorong Transparansi dan Profesionalisme

Jumat, 26 September 2025 - 00:08 WIB

Kejati Kepri Ajak Siswa MAN 1 Batam Jauhi Narkoba, Lawan Bullying, dan Cerdas Bermedsos

Kamis, 25 September 2025 - 11:03 WIB

Kemenag Kepri Gelar Bimtek Dakwah Khusus, Dorong Penceramah Aktif di Media Sosial

Berita Terbaru