Cuaca Ekstrem Ancam Perairan Anambas-Natuna Selama Sepekan

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Selasa, 17 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi cuaca ekstrem di Perairan Kepulauan Anambas-Natuna, Selasa (17/12/2024) foto: Wan Wahyudi

Kondisi cuaca ekstrem di Perairan Kepulauan Anambas-Natuna, Selasa (17/12/2024) foto: Wan Wahyudi

HARIANMEMOKEPRI.COM – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi potensi gelombang tinggi akan terjadi selama sepekan ke depan di kawasan Perairan Kepulauan Anambas-Natuna dan Laut Natuna Utara.

Berdasarkan keterangan resmi BMKG Anambas, gelombang di perairan tersebut diperkirakan mencapai ketinggian 1,25 hingga 4 meter, terhitung mulai 17 hingga 23 Desember 2024.

Secara khusus, Laut Natuna Utara diprediksi menghadapi gelombang tinggi yang mencapai 2,5 hingga 4 meter selama periode yang sama.

Sementara itu, di Perairan Kepulauan Anambas dan Natuna, ketinggian gelombang berada dalam kategori sedang, yakni 1,25 hingga 2,5 meter.

Menanggapi situasi ini, BMKG bersama Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas mengeluarkan peringatan kepada masyarakat terkait potensi air pasang surut serta gelombang tinggi di sejumlah perairan.

“Potensi gelombang tinggi biasanya terjadi di Samudera Hindia, Laut Pasifik, dan Selat Sunda. Selain itu, arus laut dan angin kencang juga berpotensi terjadi,” ungkap BMKG.

Berita Terkait

Basarnas Natuna Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem Serta Gelombang Tinggi
AMPP Anambas Selasa Besok Unjuk Rasa Ke Kantor Bawaslu
Pilkada Anambas 2024, Paslon Wan Zuhendra dan Amat Yani Dapat Nomor 3
Proses Evakuasi Kapal Tenggelam di Tarempa, TNI AL Berhasil Selamatkan Puluhan Penumpang
BPJS Ketenagakerjaan Salurkan Dana Santunan Kematian Kepada Ahli Waris Nelayan Di Anambas
Polres Anambas Gelar Cooling System Dan Bagikan Sembako Pada Program Jumat Berkah
Hadiri Tarhib Ramadan, Muhammad Rudi Dukung Percepatan Investasi di Bintan
Tim SAR Gabungan Evakuasi Puluhan Pelajar Dari Kapal Bermasalah Di Kepulauan Anambas

Berita Terkait

Selasa, 17 Desember 2024 - 20:33 WIB

Basarnas Natuna Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem Serta Gelombang Tinggi

Selasa, 17 Desember 2024 - 19:57 WIB

Cuaca Ekstrem Ancam Perairan Anambas-Natuna Selama Sepekan

Sabtu, 14 Desember 2024 - 18:00 WIB

AMPP Anambas Selasa Besok Unjuk Rasa Ke Kantor Bawaslu

Rabu, 25 September 2024 - 13:11 WIB

Pilkada Anambas 2024, Paslon Wan Zuhendra dan Amat Yani Dapat Nomor 3

Jumat, 26 Juli 2024 - 21:56 WIB

Proses Evakuasi Kapal Tenggelam di Tarempa, TNI AL Berhasil Selamatkan Puluhan Penumpang

Berita Terbaru