Satpol PP Kerahkan Puluhan Personel Tertibkan PKL Ke Gedung Pasar Encik Puan Perak

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 13 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasatpol PP Tanjungpinang saat berada di Pasar Encik Puan Perak, Senin (13/5/2024)

Kasatpol PP Tanjungpinang saat berada di Pasar Encik Puan Perak, Senin (13/5/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Dalam menertibkan pedagang kaki lima (PKL), Satpol PP Tanjungpinang mengerahkan 20 personel untuk melakukan pengawasan.

Hal ini dilakukan Satpol PP Tanjungpinang disebabkan adanya perpindahan para PKL ke dalam Gedung Pasar Encik Puan Perak, Senin (13/5/2024)

Kasatpol PP Tanjungpinang Abdul Kadir Ibrahim menjelaskan nantinya personel Satpol PP Tanjungpinang sangat siap berikan pengaman kepada perpindahan PKL ke Gedung Pasar Encik Puan Perak.

“Kalau tadi kita dari jam 05.00 pagi, keesokan harinya kita akan siap di jam 02.00 pagi guna menjaga dan mengawasi area yang sudah kita datangi tadi, jangan sampai mereka berjualan kembali di pinggir jalan,” ucap Akib.

Pria yang angkrab dipanggil Akib juga menghimbau kepada para masyarakat untuk membeli di pasar agar para pedagang tergerak untuk berdagang di dalam pasar bukan di luar pasar.

“Saya harap masyarakat membeli nya di pasar untuk membiasakan diri, nantinya para pedagang akan mulai masuk ke dalam pasar yang sudah disediakan,” tutupnya.

Berita Terkait

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk
Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya
Yuniarni Pustoko Weni Dikukuhkan sebagai Ketua TP-PKK Tanjungpinang 2025-2030
Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor
Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem
PT Taspen dan Pemko Tanjungpinang Salurkan 74 Paket Sembako di Bulan Ramadan
Walikota Tanjungpinang Paparkan 9 Program Prioritas dalam RPJMD 2025-2029
Apel Operasi Ketupat Seligi 2025, Polresta Tanjungpinang Libatkan 396 Personel

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 04:17 WIB

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:18 WIB

Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:04 WIB

Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:22 WIB

Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem

Kamis, 20 Maret 2025 - 18:39 WIB

PT Taspen dan Pemko Tanjungpinang Salurkan 74 Paket Sembako di Bulan Ramadan

Berita Terbaru

Salah satu transportasi laut yang ada di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Sabtu (22/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Minggu, 23 Mar 2025 - 04:17 WIB