Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan Bunguran Tengah

Avatar of Utomo

- Redaktur

Jumat, 17 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Natuna

Ketua DPRD Natuna

HARIANMEMOKEPRI.COM — Ketua DPRD Natuna, Daeng Amhar, dan Wakil Ketua II DPRD Natuna, Jarmin Sidik, menghadiri Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Bunguran Tengah tahun 2023, di Aula Kantor Camat Bunguran Tengah, Jumat, 3 Februari 2023.

Musrenbang yang dibuka Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan Pemkab Natuna, Basri Natuna, dihadiri kepala OPD, para Kepala Desa, BPD, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, dan sejumlah Masyarakat.

Baca Juga :  Kapolres Natuna Bantu Proses Pencarian dan Evakuasi Jenazah Korban Tanah Longsor di Pulau Serasan

Musrenbang Kecamatan Bunguran Tengah tahun 2023 mengusung tema Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dan Penguatan Tata Kelola Pemerintahan di Dukung dengan Akselerasi Kualitas Sumber Daya Manusia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Ikuti Acara Musrenbang Kecamatan Bunguran Timur Laut

Baca Juga :  Puluhan Korban Tewas Akibat Tanah Longsor di Pulau Serasan Telah Dievakuasi Tim Tanggap Darurat Bencana

Basri menyampaikan, bahwa Musrenbang adalah bagian dari tahapan pembangunan daerah.

“Musrenbang merupakan implementasi dari pembangunan nasional terkait tata cara perencanaan, pengendalian dan pelaksanaan pembangunan daerah. Dimana tahun 2024 fokus pembangunan Kabupaten Natuna berfokus pada peningkatan kesejahteraan masyarkat,” ucap Basri.

Berita Terkait

Jelang Pembukaan, Bina Marga PU Dan Pasiter Kodim 0318 Mengecek Lokasi TMMD Desa Selemam Bunguran Timur Natuna
Ketua Komisi I DPRD Natuna Himbau Masyarakat Untuk Tidak Membuka Lahan Dengan Cara Dibakar
Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Ikuti Acara Musrenbang Kecamatan Bunguran Timur Laut
Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Harapkan Insan Pers Terlibat Dalam Kemajuan Daerah
Wakil Ketua I DPRD Natuna, Daeng Ganda Rahmatullah Hadiri Musrenbang Kecamatan Serasan
Wakil Ketua I DPRD Natuna, Daeng Ganda Rahmatullah, Kunker ke Desa Tanjung Setelung
Bantuan Kemanusiaan Kapolri dan Ketua Bhayangkari disalurkan Bagi Korban Tanah Longsor di Pulau Serasan
Paket Bantuan Sosial Korem 033/WP Telah Di Distribusikan di Pulau Serasan

Berita Terkait

Senin, 18 September 2023 - 18:19 WIB

Jelang Pembukaan, Bina Marga PU Dan Pasiter Kodim 0318 Mengecek Lokasi TMMD Desa Selemam Bunguran Timur Natuna

Kamis, 13 April 2023 - 20:28 WIB

Ketua Komisi I DPRD Natuna Himbau Masyarakat Untuk Tidak Membuka Lahan Dengan Cara Dibakar

Jumat, 17 Maret 2023 - 11:47 WIB

Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Kecamatan Bunguran Tengah

Jumat, 17 Maret 2023 - 11:36 WIB

Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Ikuti Acara Musrenbang Kecamatan Bunguran Timur Laut

Jumat, 17 Maret 2023 - 11:28 WIB

Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar Harapkan Insan Pers Terlibat Dalam Kemajuan Daerah

Berita Terbaru

Ilustrasi Gencatan Senjata (Foto : pexels)

Internasional

Jubir PBB: Gencatan Senjata Israel-Hamas Harus Ditegakkan

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:43 WIB

Ilustrasi Impor (Foto : pexels)

Internasional

Uni Eropa, Kanada Bertekad Akan Sikapi Tegas Tarif Baru Impor Trump

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:38 WIB

Ilustrasi Peretasan (Foto : pexels)

Internasional

Empat Warga Rusia Ditahan Terkait Operasi Peretasan Besar

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:28 WIB