Pedagang Tepi Laut Resah Dipungut Biaya Rp20 Ribu, Kabid Satpol PP Kepri Jelaskan itu bukan Pungli

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Senin, 23 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Situasi pedagang kaki lima yang ada di laman gurindam 12 Tepi laut Tanjungpinang

Situasi pedagang kaki lima yang ada di laman gurindam 12 Tepi laut Tanjungpinang

HARIANMEMOKEPRI.COM — Pedagang tepi laut merasa resah atas adanya dugaan pungutan liar (Pungli) yang dilakukan oleh oknum yang mengaku sabagai koordinator pedagang makanan dan cemilan berinisial IC.

Puluhan pedagang kaki lima di Laman Gurindam 12 Tepi laut Tanjungpinang ini mengakui sudah sejak 14 hari mereka dibebankan biaya pembayaran lapak oleh oknum IC.

“Oknum ini diduga telah memungut sejumlah uang dari sejumlah pedagang senilai Rp20 ribu per minggu,” ujar salah seorang pedagang yang enggan menyebut jati dirinya.

Baca Juga: Perekonomian Indonesia alami Pemulihan, Sri Mulyani: APBN Menjadi Instrumen Luar Biasa Penting

Ia menjelaskan, aksi dugaan pungli yang dilakukan IC tanpa dasar hukum, dia datang hanya bermodal stempel kecil menjadi bahan baginya agar perbuatan yang dia lakukan terkesan legal.

Seorang bapak umur 64 Tahun yang baru berjualan 5 hari turut mengaku diminta Rp20 ribu oleh oknum IC.

“Saya baru berapa hari berjualan, itupun makanan baru laku 5 sampai 6 keping prata. Tapi sudah dimintanya ya kasih saja,” ungkap pedagang tersebut. 

Berita Terkait

Kolaborasi Polsek Tanjungpinang Kota dan Bulog Jaga Stabilitas Harga Pangan
Kolonel Pnb Rony Widodo: HUT TNI ke-80 Momentum Tingkatkan Profesionalisme Prajurit Udara
Dari Seragam Polisi ke Arena Wushu, Thomas Lim Buktikan Disiplin Bawa Prestasi
Sinergi Tanpa Batas, Polresta Tanjungpinang Rayakan HUT ke-80 TNI Bersama Jajaran TNI
Festival Moon Cake Jadi Ruang Kolaborasi dan Kebangkitan Ekonomi Lokal
Semangat Baru IKA PMII Tanjungpinang-Bintan di Bawah Kepemimpinan Noverizki
Lis Darmansyah: Festival Moon Cake Bukti Toleransi dan Penggerak Ekonomi Tanjungpinang
Sambut HUT ke-80, Kodim 0315 Tanjungpinang Gelar Doa Bersama Lintas Agama

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 12:38 WIB

Kolaborasi Polsek Tanjungpinang Kota dan Bulog Jaga Stabilitas Harga Pangan

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:57 WIB

Kolonel Pnb Rony Widodo: HUT TNI ke-80 Momentum Tingkatkan Profesionalisme Prajurit Udara

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:31 WIB

Dari Seragam Polisi ke Arena Wushu, Thomas Lim Buktikan Disiplin Bawa Prestasi

Minggu, 5 Oktober 2025 - 20:03 WIB

Sinergi Tanpa Batas, Polresta Tanjungpinang Rayakan HUT ke-80 TNI Bersama Jajaran TNI

Minggu, 5 Oktober 2025 - 00:14 WIB

Festival Moon Cake Jadi Ruang Kolaborasi dan Kebangkitan Ekonomi Lokal

Berita Terbaru