Pemko Tanjungpinang Menerima Dukungan Pembiayaan 50 persen Untuk Pembangunan Infrastruktur Daerah

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Kamis, 16 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Tanjungpinang saat Kunjungan kerja ke Komisi V DPR RI

Walikota Tanjungpinang saat Kunjungan kerja ke Komisi V DPR RI

HARIANMEMOKEPRI.COM — Dalam kerangka mencari dukungan pembiayaan program dan kegiatan tahun anggaran 2024, Walikota Tanjungpinang Hj. Rahma, melakukan kunjungan kerja ke Komisi V DPR RI, Kamis (16/2023).

Kunjungan kerja Walikota Tanjungpinang Hj Rahma ini didampingi Sekretaris Daerah Zulhidayat, Kepala Bappelitbang Robert Lukman.

Baca Juga: Apakah ada makanan yang bisa mencegah rambut beruban? Simak Ulasannya

Sekretaris Dinas Perhubungan Augus Raja Unggul, serta Camat dan lurah se- Kota Tanjungpinang itu membuahkan dukungan secara politik dari anggota DPR RI Cen Sui Lan.

“Pelaksanaan pembangunan di Tanjungpinang, tidak bisa hanya mengandalkan APBD. Kita sangat mengharapkan adanya dukungan pembiayaan dari APBN. Alhamdulillah, kita telah mendapatkan dukungan dari Ibu Cen Sui Lan,” tutur Walikota Tanjungpinang Hj Rahma.

Baca Juga: Berat badan yang meningkat saat menstruasi apakah hal biasa? Berikut Penjelasannya

Berdasarkan kunjungannya beserta jajarannya tersebut, pada tahun anggaran 2024 Kota Tanjungpinang akan mendapatkan dukungan pembiayaan sekitar 50 persen untuk kegiatan pembangunan infrastruktur daerah.

Berita Terkait

Kakanwil Tutup Pesantren Ramadhan Rutan Tanjungpinang, WBP Raih Ilmu dan Motivasi Baru
Audiensi BNN, Pemko Tanjungpinang Fokus Wujudkan Lingkungan Bebas Narkoba
Walikota Tanjungpinang dan Kabinda Kepri Bahas Sinergitas Pembangunan Daerah
Pemko Tanjungpinang Kucurkan THR Bagi PTT dan THL
BPSK Tanjungpinang Buka Posko Pengaduan Dugaan Beras Oplosan
Polresta Tanjungpinang Apresiasi Warga Penyelamat Wanita di Jembatan Dompak
Jelang Lebaran, Satlantas Tanjungpinang Pastikan Bus Mudik Siap Beroperasi
Wali Kota Lis Minta Satpol PP Tegas dan Humanis dalam Menegakkan Aturan

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:19 WIB

Kakanwil Tutup Pesantren Ramadhan Rutan Tanjungpinang, WBP Raih Ilmu dan Motivasi Baru

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:14 WIB

Audiensi BNN, Pemko Tanjungpinang Fokus Wujudkan Lingkungan Bebas Narkoba

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:01 WIB

Walikota Tanjungpinang dan Kabinda Kepri Bahas Sinergitas Pembangunan Daerah

Senin, 17 Maret 2025 - 20:34 WIB

Pemko Tanjungpinang Kucurkan THR Bagi PTT dan THL

Senin, 17 Maret 2025 - 19:16 WIB

BPSK Tanjungpinang Buka Posko Pengaduan Dugaan Beras Oplosan

Berita Terbaru

Kasatgas Opsda Ketupat Seligi 2025, Dirlantas Polda Kepri, Selasa (18/3/2025) foto: Polda Kepri

Kepulauan Riau

Polda Kepri Siapkan 3.076 Personel Dalam Operasi Ketupat Seligi 2025

Rabu, 19 Mar 2025 - 08:35 WIB