HARIANMEMOKEPRI.COM — Ketua KPU Kota Tanjungpinang Muhammad Faizal menghimbau kepada masyarakat dalam mensukseskan Pemilu 2024 nanti.
“Karena suksesnya Pemilu itu bukan hanya tanggung jawab KPU tetapi tanggung jawab kita bersama,” jelas Muhammad Faizal, Minggu (03/2023).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Ketua KPU Kota Tanjungpinang Muhammad Faizal melanjutkan saat ini tahapan kepemiluan sudah masuk dalam tahap Kampanye.
Oleh karena itu pihak KPU menghimbau kepada peserta pemilu partai politik maupun caleg agar memahami regulasi yang ada terutama PKPU Nomor 15 dan PKPU 20 terkait dengan Kampanye.
“Kami menghimbau partai politik lah yang mengkoordinir nanti para calengnya baik itu dalam pemasangan APK dan lainnya jadi tanggung jawabnya itu ada pada Partai Politik itu sendiri,” tuturnya.
Halaman : 1 2 3 Selanjutnya