Pendidikan

Peletakkan Batu Pertama Pembangunan Gedung SDIT Mukhtarul Arifin Dapat Apresiasi Dari Kadisdik Kota Batam

55
×

Peletakkan Batu Pertama Pembangunan Gedung SDIT Mukhtarul Arifin Dapat Apresiasi Dari Kadisdik Kota Batam

Sebarkan artikel ini
Peletakkan Batu pertama Gedung SDIT Mukhtarul Arifin di Sagulung Kota Batam

HARIANMEMOKEPRI.COM — Kepala Dinas Pendidikan Kota Batam mengapresiasi kepada SDIT (Sekolah Dasar Islam Terpadu) Mukhtarul Arifin dapat membantu dunia pendidikan. 

Hal ini dikatakan Kepala Dinas Pendidikan Kota Batam Tri Wahyu Rubianto pada peletakkan Batu pertama gedung SDIT Mukhtarul Arifin di Komplek Masjid Mukhtarul Arifin Perumahan Taman Cipta Asri Kelurahan Tembesi, Kecamatan Sagulung Kota Batam, Rabu (23/2023).

Baca Juga: 46 Paket Bantuan Nelayan Diberikan Kepada Nelayan Sei Nyirih dan Sei Ladi Kelurahan Kampung Bugis

Untuk itu dalam sambutan yang disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Kota Batam Tri Wahyu Rubianto Pendidikan adalah tolak ukur penting bagi Negara Pendidikan Islam yang baik menghasil kan ahlak yang bagus investasi di bidang Pendidikan tidak boleh disamakan dengan investasi yang lain yang langsung bisa  

“Kita dapat melihat wujudnya, sedangkan untuk investasi pendidikan memang membutuhkan waktu yang lama untuk melihat hasilnya, tetapi kegunaannya akan mengubah bangsa ini semakin maju di masa yang akan datang,” jelas Tri Wahyu Rubianto. 

Baca Juga: Asah Kemampuan Dalam Unjuk Rasa dan Antisipasi Kericuhan Pemilu 2024, Polres Bintan Gelar Latihan Dalmas

Dirinya melanjutkan ia sangat mengapresiasi atas kepedulian Yayasan Mukhtarul Arifin ini  dalam Dunia Pendidikan, sehingga tugas dan program Pemerintah saat ini dapat terbantu, ini merupakan Perwujudan nyata betapa pentingnya Pendidikan sebagai proses menyembunyikan nilai-nilai positif dalam kehidupan dan peran orang tua dalam berkomunikasi orang tua dan anak di rumah.

“Kekayaan suatu bangsa bukan karena sumber daya alamnya yang banyak tetapi kekayaan suatu bangsa ditentukan dari sumber daya manusianya, yakin dan percaya bahwa negara yang memiliki penerus yang berkualitas, dimasa yang akan datang negara tersebut akan menjadi negara yang maju,” ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *