Kakanwil Ditjenpas Jateng Berikan Pesan Ini Saat Berkunjung ke Rutan Pemalang

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Jumat, 31 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kakanwil Ditjenpas Jateng ketika berkunjung di Rutan Pemalang, Jumat (31/1/2025) foto: Ragil

Kakanwil Ditjenpas Jateng ketika berkunjung di Rutan Pemalang, Jumat (31/1/2025) foto: Ragil

HARIANMEMOKEPRI.COM– Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Jawa Tengah, Kunrat Kasmiri mengunjungi Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Pemalang pada Jumat (31/01/2025).

Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka memberikan pengarahan terkait tugas pokok dan fungsi bagi petugas pemasyarakatan di Rutan Pemalang.

Setibanya di Rutan Pemalang, Kakanwil Kunrat meninjau beberapa sarana dan prasarana seperti blok hunian, tempat ibadah, dapur dan klinik.

Usai berkeliling, Kakanwil Kunrat selanjutnya memberikan pengarahan kepada seluruh Petugas Pemasyarakatan di ruang aula.

Ia menyampaikan pesan kepada para petugas akan pentingnya sense of responsibility dan sense of belonging di kalangan petugas.

Bentuk sense of responsibility diantaranya yaitu rasa tanggung jawab petugas untuk merespons segala perubahan kebijakan dalam mengemban tugas.

“Bapak Ibu sekalian tolong pahami betul sejarah perubahan kebijakan di lingkungan kementerian kita. Karena itu bukan hanya menjadi urusan pusat, namun juga merupakan tanggung jawab kita bersama” jelasnya.

Penulis : Ragil

Editor : Indrapriyadi

Berita Terkait

Tukang Pasang Rumput Jepang Kebanjiran Order Jelang Lebaran
Bus Susah Dicari di Pemalang Selatan Sore Hari
Tahanan Rutan Pemalang Mendapat Layanan Konsultasi Hukum
Batik Karya Warga Binaan Lapas Cipinang Tampil di Forum Internasional
Desak Kemenhub, Rizal Bawazier Minta Truk Besar Tak Lagi Lewat Pekalongan dan Batang
Rizal Bawazier Subsidi 25 Juta untuk Mesin Pengolahan Sampah Modern di Pemalang
Dua Ekor Biawak Ukuran Besar Jatuh Dari Plafon Rumah, Bikin Syok Warga
Rizal Bawazier Siap Launching Rumah Pengolahan Sampah, Undang Lurah dan Camat se-Pemalang
“Mari kita bekerja bersa-sama, bersama-sama bekerja membangun Pemasyarakatan kedepan menjadi lebih baik lagi” pungkasnya.

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 09:21 WIB

Tukang Pasang Rumput Jepang Kebanjiran Order Jelang Lebaran

Sabtu, 1 Maret 2025 - 03:45 WIB

Bus Susah Dicari di Pemalang Selatan Sore Hari

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:24 WIB

Tahanan Rutan Pemalang Mendapat Layanan Konsultasi Hukum

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:06 WIB

Batik Karya Warga Binaan Lapas Cipinang Tampil di Forum Internasional

Minggu, 16 Februari 2025 - 17:05 WIB

Desak Kemenhub, Rizal Bawazier Minta Truk Besar Tak Lagi Lewat Pekalongan dan Batang

Berita Terbaru