Operasi Keselamatan Seligi 2023 Selama 14 Hari Kedepan Tidak Ada Penilangan Hanya Teguran

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Selasa, 7 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Tanjungpinang menyematkan pita kepada petugas Operasi Keselamatan Seligi 2023

Kapolresta Tanjungpinang menyematkan pita kepada petugas Operasi Keselamatan Seligi 2023

HARIANMEMOKEPRI.COM — Dalam 14 hari kedepan terhitung pada hari ini, Polresta Tanjungpinang menggelar Operasi Keselamatan Seligi 2023, Selasa (07/2023).

Polresta Tanjungpinang melakukan pembukaan gelar apel pasukan gabungan terdiri Polisi Militer AD, Polri, Satpol PP, serta Dishub Kota Tanjungpinang di halaman Mapolresta Tanjungpinang.

Operasi Keselamatan Seligi 2023 sendiri merupakan atensi dari Kapolri kepada seluruh jajarannya untuk di lakukan pada tanggal 07 hingga 20 Februari 2023 dengan sasaran pengguna jalan raya terkhusus Roda dua, Roda Empat dan pejalan kaki.

Baca Juga: Lowongan Kerja di Restoran Holy Meat Halal Tanjungpinang, Belum Pengalaman Bisa Diterima, Ambil Kesempatannya

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Heribertus Ompusunggu menyampaikan tujuannya memberikan pendidikan kepada masyarakat bagaimana memberikan keselamatan berlalulintas.

“Sementara atensi pimpinan bahwa setiap pelanggaran diberikan teguran sehingga sasarannya itu masyarakat mengetahui bahwa setiap berlalulintas keselamatan harus di utamakan. Apabila keselamatan sudah tidak di utamakan maka terjadi pelanggaran dan kecelakaan,”jelas Kombes Pol Heribertus Ompusunggu.

Berita Terkait

Festival Moon Cake Jadi Ruang Kolaborasi dan Kebangkitan Ekonomi Lokal
Semangat Baru IKA PMII Tanjungpinang-Bintan di Bawah Kepemimpinan Noverizki
Lis Darmansyah: Festival Moon Cake Bukti Toleransi dan Penggerak Ekonomi Tanjungpinang
Sambut HUT ke-80, Kodim 0315 Tanjungpinang Gelar Doa Bersama Lintas Agama
Bona Ventura Hotel Dibuka di Tanjungpinang, Legalitas Lahan Jadi Sorotan
Kogabwilhan I Gelar Gladi Kotor HUT ke-80 TNI di Tanjungpinang
Momentum Hari Kesaktian Pancasila, Kapolresta Ajak Masyarakat Jaga Persatuan
Patroli Simpatik Koramil 01 Kota Jaga Kondusifitas Malam di Tanjungpinang

Berita Terkait

Minggu, 5 Oktober 2025 - 00:14 WIB

Festival Moon Cake Jadi Ruang Kolaborasi dan Kebangkitan Ekonomi Lokal

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 21:58 WIB

Semangat Baru IKA PMII Tanjungpinang-Bintan di Bawah Kepemimpinan Noverizki

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 21:34 WIB

Lis Darmansyah: Festival Moon Cake Bukti Toleransi dan Penggerak Ekonomi Tanjungpinang

Jumat, 3 Oktober 2025 - 16:22 WIB

Sambut HUT ke-80, Kodim 0315 Tanjungpinang Gelar Doa Bersama Lintas Agama

Jumat, 3 Oktober 2025 - 15:45 WIB

Bona Ventura Hotel Dibuka di Tanjungpinang, Legalitas Lahan Jadi Sorotan

Berita Terbaru