Perlombaan Perahu Naga: Tradisi Budaya Di Kepri

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Kamis, 20 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Kepri ketika menyerahkan hadiah kepada pemenang lomba perahu naga, Rabu (19/6/2024)

Gubernur Kepri ketika menyerahkan hadiah kepada pemenang lomba perahu naga, Rabu (19/6/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Perlombaan Perahu Naga selama tiga hari berturut-turut telah ditutup oleh Gubernur Kepri Ansar Ahmad, Rabu (19/6/2024) malam.

Perlombaan Perahu Naga tersebut dilakukan dalam rangka Sembahyang Keselamatan Laut di Pelantar 3, Tanjungpinang.

Selain itu, Perlombaan Perahu Naga juga bertujuan untuk mempererat tali persaudaraan antar masyarakat pesisir dan melestarikan tradisi budaya yang ada di Kepulauan Riau.

Dalam sambutannya, Gubernur Kepri Ansar Ahmad menyampaikan apresiasinya kepada seluruh peserta dan panitia yang telah bekerja keras untuk menyukseskan acara ini.

Perlombaan Perahu Naga ini bukan hanya sekadar ajang kompetisi, tetapi juga sebagai bentuk pelestarian budaya dan tradisi leluhur

“Melalui kegiatan ini, kita berharap dapat semakin mempererat kebersamaan dan memperkuat rasa solidaritas di antara masyarakat Kepulauan Riau,” tambahnya.

Ansar juga menekankan pentingnya menjaga keselamatan dan kelestarian lingkungan laut di Kepulauan Riau. Sebagai provinsi yang memiliki banyak wilayah pesisir, Kepri memiliki tanggung jawab besar untuk menjaga laut dan lingkungan.

Berita Terkait

Kurma 2025: Sinergi Budaya, Ekonomi, dan Digitalisasi
570 Stand UMKM Pada Bazar Imlek Dipadati Pengunjung
Dinas Pariwisata Kepri Dukung Gerakan Wisata Bersih di Pulau Penyengat
Wakil Menteri Pariwisata Tinjau Pulau Penyengat Untuk Pilot Project Gerakan Wisata Bersih
Lestarikan Budaya Adat Melayu, PKK dan Pemerintah Desa Linau Berikan Pelatihan Tepuk Tepung Tawar
Aquathlon Open Piala Panglima TNI 2024, Ajang Prestasi dan Promosi Wisata Bintan
Kehadiran Vihara Tirta Maitreya, Membangun Sumber Daya Manusia
Andri Rizal Bacakan Puisi KH Mustofa Bisri Pada FSIGB

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 03:52 WIB

Kurma 2025: Sinergi Budaya, Ekonomi, dan Digitalisasi

Senin, 6 Januari 2025 - 14:14 WIB

570 Stand UMKM Pada Bazar Imlek Dipadati Pengunjung

Senin, 30 Desember 2024 - 18:20 WIB

Dinas Pariwisata Kepri Dukung Gerakan Wisata Bersih di Pulau Penyengat

Senin, 30 Desember 2024 - 17:04 WIB

Wakil Menteri Pariwisata Tinjau Pulau Penyengat Untuk Pilot Project Gerakan Wisata Bersih

Minggu, 29 Desember 2024 - 17:39 WIB

Lestarikan Budaya Adat Melayu, PKK dan Pemerintah Desa Linau Berikan Pelatihan Tepuk Tepung Tawar

Berita Terbaru