WBP Rutan Tanjungpinang Terima Remisi Khusus Waisak Tahun 2022

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Senin, 16 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WBP Rutan Tanjungpinang Terima Remisi Waisak

WBP Rutan Tanjungpinang Terima Remisi Waisak

Tanjungpinang – Beberapa orang warga binaan pemasyarakatan Rutan Kelas 1 Tanjungpinang beragama Budha menerima remisi khusus Waisak tahun 2022, Senin ( 16/05 ).

Pemberian Remisi Khusus ini dilakukan di Aula Rutan Kelas I Tanjungpinang yang dihadiri oleh Kepala Seksi Pelayanan Tahanan (Kasi Yantah), Moh. Setiahadi serta di dampingi Kepala Sub Seksi Administrasi Perawatan Tahanan (Kasubsi Adper), Agus Setiawan dan diikuti oleh WBP Rutan Kelas I Tanjungpinang yang beragama Budha.

Kegiatan diawali dengan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dilanjutkan dengan Pembacaan surat keputusan menteri Hukum dan HAM RI terkait remisi khusus hari raya waisak, pembacaan surat keputusan ini dibacakan oleh Moh. Setiahadi sebagai Kepala Seksi Pelayanan Tahanan. Kemudian dilanjut dengan penyerahan Surat Keputusan (SK) Remisi kepada WBP.

Adapun data jumlah perolehan Remisi Khusus Waisak Tahun 2021 sebagai berikut, dimana WBP yang beragama Budha sebanyak 16 WBP, sementara jumlah total RK I 12 Wbp dan Nihil untuk RK II.

Berita Terkait

187 Jamaah Haji Kembali ke Tanjungpinang, Kloter Kedua Menyusul Besok
Sambut HUT Kodam I BB, Kodim 0315 Tanjungpinang Bantu Warga Lewat Program Air Bersih
Pemko Tanjungpinang Jajaki Kerja Sama Pendidikan Bahasa Inggris dengan Kedubes AS
Ketua DPRD Tanjungpinang Sampaikan 576 Usulan Warga Pada Musrenbang RKPD 2026
Tanjungpinang Gelar Musrenbang RKPD 2026, Wujudkan Smart City Inklusif
Polda Kepri Kunjungi KWT Bukit Cermin, Apresiasi Ketangguhan Warga Kelola Pekarangan
Polresta Tanjungpinang Sembelih 6 Ekor Hewan qurban di Hari Raya Idul Adha 1446 H
100 Personel Dikerahkan Amankan Pawai Takbir Idul Adha di Tanjungpinang

Berita Terkait

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:14 WIB

187 Jamaah Haji Kembali ke Tanjungpinang, Kloter Kedua Menyusul Besok

Jumat, 13 Juni 2025 - 15:03 WIB

Sambut HUT Kodam I BB, Kodim 0315 Tanjungpinang Bantu Warga Lewat Program Air Bersih

Kamis, 12 Juni 2025 - 19:32 WIB

Pemko Tanjungpinang Jajaki Kerja Sama Pendidikan Bahasa Inggris dengan Kedubes AS

Rabu, 11 Juni 2025 - 17:52 WIB

Ketua DPRD Tanjungpinang Sampaikan 576 Usulan Warga Pada Musrenbang RKPD 2026

Rabu, 11 Juni 2025 - 16:39 WIB

Tanjungpinang Gelar Musrenbang RKPD 2026, Wujudkan Smart City Inklusif

Berita Terbaru