Pilkada Tanjungpinang, Lis-Raja Nomor 2 dan Rahma-Rizha Nomor 1

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 23 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang, Senin (23/9/2024) foto KPU Tanjungpinang

Pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang, Senin (23/9/2024) foto KPU Tanjungpinang

HARIANMEMOKEPRI.COM– Pasangan Lis Darmansyah – Raja Ariza dan Rahma – Rizha Hafiz mendapatkan nomor urut pada Pilkada mendatang.

Nomor urut ini didapatkan kedua pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang dalam rapat pleno terbuka untuk pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Tanjungpinang.

Rapat pleno tersebut diselenggarakan KPU Tanjungpinang yang berlangsung di Hotel CK, Kota Tanjungpinang, Senin (23/9/2024).

Ketua KPU Kota Tanjungpinang, Muhammad Faizal, menjelaskan bahwa proses pengundian dimulai dengan pengambilan nomor antrean oleh calon Wakil Walikota.

Dalam pengundian ini, Raja Ariza memperoleh nomor antrean 14, sementara Rizha Hafiz mendapat nomor antrean 6.

“Nomor antrean terkecil mendapat kesempatan pertama untuk mengambil nomor urut,” ujar Faizal.

Setelah pengambilan antrean, calon Wakil Walikota, Lis Darmansyah dan Hj. Rahma, melakukan pengundian nomor urut.

Hasilnya, Lis Darmansyah mendapatkan nomor urut 2, sementara Hj. Rahma mendapatkan nomor urut 1.

Berita Terkait

Polresta Tanjungpinang Serahkan 30 Paket Keselamatan Berlayar dan 100 Paket Takjil ke Masyarakat
KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk
Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya
Yuniarni Pustoko Weni Dikukuhkan sebagai Ketua TP-PKK Tanjungpinang 2025-2030
Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor
Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem
PT Taspen dan Pemko Tanjungpinang Salurkan 74 Paket Sembako di Bulan Ramadan
Walikota Tanjungpinang Paparkan 9 Program Prioritas dalam RPJMD 2025-2029

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 22:21 WIB

Polresta Tanjungpinang Serahkan 30 Paket Keselamatan Berlayar dan 100 Paket Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 16:18 WIB

Yayasan Bina Insan As Sakinah Salurkan 326 Paket Sembako Bagi Warga Tanjung Sebauk dan Sekitarnya

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:16 WIB

Yuniarni Pustoko Weni Dikukuhkan sebagai Ketua TP-PKK Tanjungpinang 2025-2030

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:04 WIB

Pemko dan Polresta Tanjungpinang Bahas Penanganan 15 Titik Banjir dan Longsor

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:22 WIB

Kapolsek Tanjungpinang Kota Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem

Berita Terbaru