HarianMemoKepri.com, Tanjungpinang – Komisi Pengawasan dan Perlindungan Anak Daerah (KPPAD) Provinsi Kepri meminta Pemerintah Kota Tanjungpinang meningkatkan pengawasan pada anak saat merayakan malam tahun baru, Minggu, (31/2017). Pada surat himbauan nomor 002/KPPAD-Kepri/XII/2017 yang ditanda tangani oleh Ketua KPPAD Kepri, Muhammad Faizal, SH, MM menghimbau agar orang tua tegas dalam mengawasi kegiatan anak pada malam tahun baru. Himbauan ini sangat penting bagi orang tua dan anak nya , jadi dari pihak KPPAD meminta kurangi acara menyambut tahun baru , terutama umat muslim Menurut informasi setempat banyak remaja keluar masuk hotel atau pun wisma di TanjungPinang ini , kita tidak tau apa yang mereka lakukan di dalam sana “Sebagai orang tau, jujur saya kurang tau apa kegiatan anak saya kalau di luar sana, apa lagi pas tahun baru, saya harapkan anak saya lakukan kegiatan yang positif,” ujar Syawal, salah satu orng tua. Muah-mudahan dengan himbauan KPPAD ini , sebagai orang tau tegas mengawasi anak-anaknya, demi kebaikan anaknya dan orang tau nya dan di beri budi pekerti untuk memberikan pembekalan ilmu kepada anak nya. (Muhammad Ridwan)