Ketua Ranting C Cabang 1 Korcab Pasmar-2 Ikuti Sosialisasi Munas XIII Dharma Pertiwi dan Mupus IX Jalasenastri 2018

Avatar of Administrator

- Redaktur

Kamis, 8 Maret 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foro Bersama Usai Sosialisasi Munas XIII Dharma Pertiwi dan Mupus IX Jalasenastri 2018 (Foto : Dispenmar)

Foro Bersama Usai Sosialisasi Munas XIII Dharma Pertiwi dan Mupus IX Jalasenastri 2018 (Foto : Dispenmar)

HarianMemoKepri.com, Tanjungpinang – Ketua Ranting C Cabang 1 Korcab Pasmar-2 Ny Lydia Malasari Yudo Herdyanto beserta penguruS, mengikuti Sosialisasi Musyawarah Nasional XIII Dharma Pertiwi dan Musyawarah Pusat IX Jalasenastri Tahun 2018 bertempat di Gedung Serbaguna Yos Sudarso Mako Lantamal IV Tanjungpinang, Rabu, (07/2018). Kegiatan yang diikuti oleh ibu-ibu Ketua dan Pengurus Cabang dijajaran Korcab IV Daerah Jalasenastri Armada Barat (DJAB) mengambil tema ” Dilandasi semangat kebersamaan Jalasenastri bertekad meningkatkan kepedulian sosial pendidikan dan kesehatan guna mewujudkan kesejahteraan Prajurit TNI-AL dan keluarganya “. Ketua Ranting C Cabang 1 Korcab Pasmar-2 Ny Lydia Malasari Yudo Herdyanto saat mengikuti kegiatan (Foto : Dispenmar) Kegiatan sosialisai ini diawali dengan sambutan Ketua Korcab IV DJAB, Ny. Irmelda R. Eko Suyatno, ceramah tentang ekonomi kreatif oleh Kabid Ekonomi Kreatif Disbudpar Kota Tanjungpinang, Agung Surya Hatta S.Sos, MAP dan dilanjutkan dengan pembahasan tentang Etika Komunikasi dan Kepribadian oleh Ibu Nur Rio Iriawati  A.md. dari Staf SMKN 2 Tanjungpinang serta penyerahan plakat dan cinderamata oleh Ketua Korcab IV kepada para nara sumber. Penekanan atau pembekalan Sosialisasi Musyawarah Nasional XIII Dharma Pertiwi dan Musyawarah Pusat IX Jalasenastri Th. 2018 oleh Ketua Korcab IV Ny. Irmelda R. Eko Suyatno menampilkan macam-macam atribut dan seragam pakaian Jalasenastri (Fashion Show), pemutaran film tentang Pendidikan Nasional dan diakhiri dengan sesi foto bersama. Pada salah satu isi sambutanya Ketua Korcab IV DJAB mengatakan bahwa tujuan di selenggarakan kegiatan ini adalah tindak lanjut dari hasil Musyawarah Pusat IX Jalasenastri Tahun 2018 di Gedung Graha Jala Puspita Jakarta Pusat beberapa waktu lalu. “Dalam perannya sebagai istri, Jalasenastri diharapakan dapat mendorong semangat suami dalam bertugas dan mampu menjaga kondisi rumah tangga yang harmonis” pungkasnya Sementara itu salah satu pembicara Agung Surya Hatta, S.Sos, M.AP menyampaikan bahwa, ekonomi kreatif adalah pencipptaan nilai tambah terhadap produk yang mempunyai nilai ekonomi yang berbasis ide yang lahir dari kreatifitas sumber daya manusia. “Kreatifitas ini kalau di ekonomi kreatif maksudnya membaut inovasi berfikir diluar kebiasaan. Selain itu, juga harus berbasis ilmu pengetahuan, baik teknik penyajian hingga mempromosikanny,” ujar Agung. Terpantau dilokasi, turut hadir pada acara tersebut Wakil Ketua Korcab IV DJAB, Pabinhar Korcab IV DJAB, Ketua Cabang 1 dan 2, Ketua Ranting H Cabang 7 Gabungan Mabesal, Ketua Cabang 4 Korcab 1 Puspenerbal, Ketua Cabang 5 Korcab 1 Puspenerbal, Ketua Ranting C Cabang 1 Korcab Pasmar-2. (Red/Dispenmar)  

Baca Juga :  UPDATE: Tambah 40.427 Orang, Kasus Covid-19 Indonesia Kini 2.567.630

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka
Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga
Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET
Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025
Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD
Gugur Saat Selamatkan Wisatawan, Bripka Aditya Munartono Terima Penghargaan Dari Kapolri
Wujud Kepedulian Beragama, WHN Bersama Yayasan Wiyata Hati Nusantara Kunjungi Panti Asuhan Karena Hati
BP Batam Komitmen Kembangkan Infrastruktur Pendukung Energi Hijau

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:53 WIB

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:45 WIB

Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:07 WIB

Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:37 WIB

Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025

Sabtu, 11 Januari 2025 - 18:20 WIB

Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD

Berita Terbaru


Sebuah jet tempur latih lanjut milik Angkatan Udara Taiwan (RoCAF), AT-5 Brave Eagle, jatuh pada 15 Februari 2025 setelah mengalami gangguan pada mesinnya. (Foto: Instagram @airspacereview)

Internasional

Jet Tempur Brave Eagle Milik Militer Taiwan Jatuh saat Latihan

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:50 WIB

Suasana perayaan agung Maha Kumbh Mela 2025 (festival kendi suci) yang jatuh setiap 144 tahun sekali. (Foto: Atnews)

Internasional

15 Tewas Dalam Desak-desakan Peziarah Kumbh Mela di Stasiun New Delhi

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:40 WIB