Erick Thohir dan Putrinya Uji Kekompakan di Girl Fest Surabaya

Avatar of Utomo

- Redaktur

Minggu, 24 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir bersama anaknya Magisha Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir bersama anaknya Magisha Thohir

HARIANMEMOKEPRI.COM — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir bersama anaknya Magisha Thohir datang sebagai speakers dalam sesi talkshow dengan tajuk “Papaku Erick Thohir!” dalam rangkaian Roadshow The Girl Fest Surabaya 2023, Minggu 24 September 2023.

Perbincangan ayah dan putrinya tersebut berlangsung hangat dan menyorot kedekatan keluarga Thohir sehari-hari.

Sebagai Menteri, Erick Thohir kerap kali memiliki banyak kesibukan dalam pekerjaan yang cukup padat, terlebih saat melakukan kunjungan ke berbagai daerah dan harus sementara meninggalkan rumah.

Baca Juga: Peringatan HUT Ke 21 Provinsi Kepri, Ansar Ahmad: Mari Kita Turun Tangan Bukan Sekedar Urun Angan

Namun, ditengah kesibukannya yang juga sebagai Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI) tersebut tetap dekat dengan istri dan anak-anaknya.

Baca Juga :  BP Batam akan Tingkatkan Informasi untuk Pelayanan Lalu Lintas Barang dengan Dukungan IT

“Asya itu independen dari kecil, sudah tahu harus apa dari dulu,” katanya saat sesi talkshow.

Ada momen menarik saat Erick dan Magisha Thohir diajak bermain game ‘Setuju atau Tidak Setuju’ yang dipandu oleh Davy Andry sebagai host. Pertanyaan “Apakah seorang anak gak boleh marah ke ayahnya?” pun muncul.

Berita Terkait

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka
Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga
Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET
Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025
Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD
Gugur Saat Selamatkan Wisatawan, Bripka Aditya Munartono Terima Penghargaan Dari Kapolri
Wujud Kepedulian Beragama, WHN Bersama Yayasan Wiyata Hati Nusantara Kunjungi Panti Asuhan Karena Hati
BP Batam Komitmen Kembangkan Infrastruktur Pendukung Energi Hijau

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:53 WIB

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:45 WIB

Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:07 WIB

Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:37 WIB

Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025

Sabtu, 11 Januari 2025 - 18:20 WIB

Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD

Berita Terbaru

Ilustrasi kebakaran hotel (Foto:AI)

Internasional

Hotel Mewah di London Terbakar Hebat, Lebih Dari 100 Orang Dievakuasi

Sabtu, 15 Feb 2025 - 11:53 WIB

Ilustrasi kebakaran (Foto:pixabay)

Internasional

Enam Tewas dan 25 Cedera Dalam Kebakaran di Proyek Resor Busan

Sabtu, 15 Feb 2025 - 11:43 WIB

Ilustrasi demonstrasi (Foto: Pixabay)

Internasional

Kendaraan PBB Dibakar Massa Saat Demo Pendukung Hizbullah Ricuh

Sabtu, 15 Feb 2025 - 11:24 WIB