Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Avatar of Indra Priyadi

- Redaktur

Sabtu, 8 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Latpraops Keselamatan Seligi Polres Bintan, Jum’at (7/2/2025) Polres Bintan

Latpraops Keselamatan Seligi Polres Bintan, Jum’at (7/2/2025) Polres Bintan

HARIANMEMOKEPRI.COM – Menjelang Bulan Suci Ramadan 2025, Polres Bintan menggelar latihan pra operasi dalam rangka persiapan Operasi Keselamatan Seligi 2025 di Ruang Posko Satuan Lalu Lintas Polres Bintan, Jumat (7/2/2025).

Latihan tersebut dipimpin oleh Wakapolres Bintan, Kompol Heri Sujati, didampingi Kasat Lantas AKP Firudin serta seluruh perangkat yang terlibat dalam operasi.

Dalam arahannya, Wakapolres Bintan menekankan pentingnya kesiapan personel agar operasi dapat berjalan aman, tertib, dan lancar.

“Latihan ini bertujuan agar seluruh peserta memiliki pemahaman yang sama terkait pelaksanaan Operasi Keselamatan Seligi 2025, sehingga dapat berjalan dengan efektif,” ujarnya.

Selain itu, para peserta diharapkan mampu menganalisis situasi serta menentukan pola pengamanan di berbagai titik operasi, baik pada siang maupun malam hari.

“Fokus utama operasi ini adalah meningkatkan kepatuhan berlalu lintas dan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang keselamatan berkendara, guna menekan angka kecelakaan lalu lintas,” tambahnya.

Editor : Indrapriyadi

Sumber Berita: Polres Bintan

Berita Terkait

Polres Bintan Hadirkan Bazar Sembako Murah dan Baksos di Bulan Ramadhan
Banjir Rendam Bintan Timur, Polres Bintan Lakukan Pengalihan Arus dan Salurkan Sembako
Kapolres Bintan Cek Kondisi Warga Kampung Pisang yang Terdampak Banjir
Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang Gelar Buka Puasa Bersama Pererat Silaturahmi
Operasi Ketupat Seligi 2025, Polres Bintan Fokus Pengamanan Idulfitri
“Mudik Aman, Keluarga Nyaman”, Pesan Polres Bintan kepada Pengendara
Satreskrim Polres Bintan Sidak SPBU, Cek Takaran BBM dan Stok Gas 3 Kg
Kapolres Bintan dan Polwan Bagikan Takjil kepada Pengendara di Bintan Utara
"Fokus utama operasi ini adalah meningkatkan kepatuhan berlalu lintas dan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang keselamatan berkendara, guna menekan angka kecelakaan lalu lintas," tambahnya.

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 18:41 WIB

Polres Bintan Hadirkan Bazar Sembako Murah dan Baksos di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:37 WIB

Banjir Rendam Bintan Timur, Polres Bintan Lakukan Pengalihan Arus dan Salurkan Sembako

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:37 WIB

Kapolres Bintan Cek Kondisi Warga Kampung Pisang yang Terdampak Banjir

Jumat, 21 Maret 2025 - 02:18 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang Gelar Buka Puasa Bersama Pererat Silaturahmi

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:02 WIB

Operasi Ketupat Seligi 2025, Polres Bintan Fokus Pengamanan Idulfitri

Berita Terbaru