Kunjungi Lapas Hingga LPKA Di Kepri, Sesditjenpas Kemenkumham Menggali Potensi Pemasyarakatan

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Sabtu, 6 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sesditjenpas Kemenkumham RI didampingi Kalapas IIA Tanjungpinang ketika meninjau Progam SAE, Sabtu (6/7/2024)

Sesditjenpas Kemenkumham RI didampingi Kalapas IIA Tanjungpinang ketika meninjau Progam SAE, Sabtu (6/7/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Sekretaris Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Sesditjenpas) Kemenkumham RI melakukan kunjungan kerja di wilayah Provinsi Kepri pada Sabtu (6/7/2024).

Lokasi yang dikunjungi adalah Lapas IIA Tanjungpinang untuk menghadiri sejumlah kegiatan, termasuk mengunjungi area pemancingan dari program SAE (Sarana Asimilasi dan Edukasi).

Supriyanto, selaku Sesditjenpas Kemenkumham RI, menerangkan tujuannya menggali potensi pemasyarakatan dalam penempatan petugas.

“Sehingga petugas yang berpotensi dapat bertugas di seluruh Indonesia, tidak menutup kemungkinan putra putri Kepri bisa bertugas di luar daerah,” ujarnya.

Selain kunjungan ke Lapas, kata Supriyanto, ia juga mengunjungi Rutan dan Rupbasan, dan ke depannya akan mengunjungi Bapas dan LPKA.

Baca Juga :  Pasca Berakhirnya Operasi Ketupat Seligi 2023, Kapolres Bintan Sampaikan Terimakasih Kepada Petugas

Supriyanto mengapresiasi program SAE Lapas IIA Tanjungpinang yang dapat dimanfaatkan oleh warga binaan.

“Tempat ini tidak hanya bermanfaat bagi warga binaan, tetapi juga berpotensi menjadi pusat kegiatan positif bagi masyarakat sekitar,” tuturnya.

Berita Terkait

Antusias Warga Tinggi, Aksi Donor Darah di Bintan Timur Capai 71 Kantong
50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur
Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas
39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang
Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas
Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel
KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024
Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:07 WIB

Antusias Warga Tinggi, Aksi Donor Darah di Bintan Timur Capai 71 Kantong

Selasa, 11 Februari 2025 - 11:08 WIB

50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur

Senin, 10 Februari 2025 - 19:34 WIB

Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas

Senin, 10 Februari 2025 - 15:41 WIB

39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:04 WIB

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Berita Terbaru