Wisata

Rumah Gadang dan keunikannya, Ternyata Rumah Gadang Tahan Gempa, Berikut Penjelasannya

18
×

Rumah Gadang dan keunikannya, Ternyata Rumah Gadang Tahan Gempa, Berikut Penjelasannya

Sebarkan artikel ini
Unik

Baca Juga: Turnamen E sport Tanjungpinang Kembali di lakukan

Seluruh bagian dalam Rumah Gadang merupakan ruangan lepas kecuali kamar tidur. Bagian dalam terbagi atas lanjar dan ruang yang ditandai oleh tiang. Tiang itu berbanjar dari muka ke belakang dan dari kiri ke kanan. Tiang yang berbanjar dari depan ke belakang menandai lanjar, sedangkan tiang dari kiri ke kanan menandai ruang. Jumlah lanjar bergantung pada besar rumah, bisa dua, tiga dan empat. Ruangnya terdiri dari jumlah yang ganjil antara tiga dan sebelas. (DW)***

Artikel ini pernah tayang di media harianhaluan.com dengan judul “Unik, Kenapa Rumah Gadang Sumbar Tahan Gempa, Ternyata Ini Rahasianya Nomor 3 Oalah“.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *