Hasan menyampaikan pembagian bingkisan sembako sama halnya ketika perayaan hari besar keagamaan lainnya.
“Ada tepung, beras, sirup, dan indomie dan ditambah jeruk. Mudah-mudahan bermanfaat walaupun tidak seberapa tapi keikhlasan yang kita berikan atas pengabdian mereka dalam mengurus masyarakat,”tuturnya.
Diketahui perayaan Imlek kali ini sangat berdekatan dengan pelaksanaan Pemilu 2024. Untuk itu Hasan mengajak menjaga ketentraman dan ketertiban wilayah Kota Tanjungpinang.
“Karena berdekatan dengan Pemilu, saya sudah himbau agar RT RW serta seluruh masyarakat Tanjungpinang untuk menggunakan hak suaranya di Pemilu ini,” ungkapnya.
Halaman : 1 2