Ngeri!!, Penampakan Hantu Tanpa Kepala di Taman Panorama atau Taman Gurindam Tanjungpinang

Avatar of Administrator

- Redaktur

Kamis, 28 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Taman Gurindam Terlihat dari bawah (dok.ist)

Taman Gurindam Terlihat dari bawah (dok.ist)

HarianMemoKepri.com, misteri – Taman Gurindam Tanjungpinang, siapa yang tidak kenal dengan taman ini, ya taman yang berada di atas Tepi Laut Lanjungpinang ini sering menjadi spot indah untuk melihat hamparan laut Kota Tanjungpinang dan dikenal juga dengan taman panorama bagi kawula muda. Namun, dibalik spot keindahan pemandangannya, tersimpan kisah mistis munculnya hantu tanpa kepala (buntung) yang digambarkan sesosok pria berbaju putih dengan darah yang yang berbau anyir serta kepala yang tak henti-hentinya meneteskan darah yang ditenteng ditangan kirinya sering melintas dikegelapan malam. Dikabarkan, kemunculan hantu kepala buntung tersebut menjadikan nama sebutan lain dari taman tersebut yakni Pulau Buntung bagi warga zaman dahulu. Juga, warga setempat meyakini, munculnya sosok tersebut akibat banyaknya perbuatan yang tidak senonoh ditempat tersebut, sehingga menciptakan hawa ‘kotor’ dan munculnya sosok jelmaan syaitan yang menyerupai hantu kepala buntung. “Kalau hantu itu memang pernah ada, saya sudah hampir 40 tahun lebih disini, jadi sempat tau juga, munculnya itu terkadang kalau remaja-remaja sering mesum diatas” ujar Ahmad (55) salah seorang warga Kp. Jawa, Kamis, (28/2017). Hantu kepala buntung (ilustrasi) Ia menceritakan, awal tahun 2009 lalu, pernah muncul hantu kepala buntung yang berjalan melintasi taman, dan tak lama usai remaja-remaja melakukan perbuatan mesum. “Dulu pernah ramai budak-budak ketangkap Satpol lagi buat mesum disana, nah beberapa hari hantu itu muncul, dan tak hanya saya saja, banyak yang menyaksikannya,” katanya. Ia juga meyakini bahwa kemunculan hantu tersebut sebagai salah satu tanda musibah. “Baru-baru ini kan ada kecelakaan pompong penyengat, nah sebelum itu saya dapat kabar bahwa ada yang melihat hantu itu di taman,” katanya. Sementara itu, Ema (41) warga jalan Rumah Sakit juga membenarkan bahwa pernah menyaksikan kemunculan sosok tersebut. “Kebetulan saya lagi di Rumah Sakit Angkatan Laut, dan saya pulang malam usai jenguk keluarga, dan malamnya pulang lewat situ (Taman gurindam/panorama-red) dan nampak macam ada orang yang jalan kaki sambil bawa sesuatu, setelah dekat dan tersenter lampu motor, nampak orang tu tak ada kepala, dan kepalanya ditenteng,” ujarnya ketakutan saat menceritakan pengalaman mistisnya kepada HarianMemoKepri.com. Diketahui juga, selain hantu tanpa kepala, juga dikabarkan bahwa sering terlihat ular raksasa yang selalu melintas di jalan Taman Panorama Tanjungpinang. (Red)  

Baca Juga :  Mistis Petilasan Sunan Kalijaga di Blora

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka
Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga
Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET
Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025
Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD
Gugur Saat Selamatkan Wisatawan, Bripka Aditya Munartono Terima Penghargaan Dari Kapolri
Wujud Kepedulian Beragama, WHN Bersama Yayasan Wiyata Hati Nusantara Kunjungi Panti Asuhan Karena Hati
BP Batam Komitmen Kembangkan Infrastruktur Pendukung Energi Hijau

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:53 WIB

135 Kg Narkotika Diamankan, Bea Cukai dan Polri Tangkap 4 Tersangka

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:45 WIB

Indeks Persepsi Korupsi Indonesia naik, tetapi masih tertinggal dari negara tetangga

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:07 WIB

Pangkalan Resmi Pertamina Siap Penuhi Kebutuhan LPG 3 Kg Sesuai HET

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:37 WIB

Jelang Pensiun, Kapolda Kepri Dapat Apresiasi Kapolri Pada Rapim Polri 2025

Sabtu, 11 Januari 2025 - 18:20 WIB

Tim Advokat Wawasan Hukum Nusantara Bersama Ahli Waris Tempuh Jalur Hukum Terhadap Kecelakaan Kerja di Kapal MT TIVY GOLD

Berita Terbaru


Sebuah jet tempur latih lanjut milik Angkatan Udara Taiwan (RoCAF), AT-5 Brave Eagle, jatuh pada 15 Februari 2025 setelah mengalami gangguan pada mesinnya. (Foto: Instagram @airspacereview)

Internasional

Jet Tempur Brave Eagle Milik Militer Taiwan Jatuh saat Latihan

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:50 WIB

Suasana perayaan agung Maha Kumbh Mela 2025 (festival kendi suci) yang jatuh setiap 144 tahun sekali. (Foto: Atnews)

Internasional

15 Tewas Dalam Desak-desakan Peziarah Kumbh Mela di Stasiun New Delhi

Minggu, 16 Feb 2025 - 09:40 WIB