Gubernur Kepulauan Riau Lakukan Safari Subuh Serta Serahkan Dana Bantuan Kepada Masjid Darut Taubah

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Senin, 27 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad saat safari subuh di Masjid Darut Taubah Tanjung Buntung Bengkong Kota Batam

Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad saat safari subuh di Masjid Darut Taubah Tanjung Buntung Bengkong Kota Batam

HARIANMEMOKEPRI.COM — Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad melaksanakan safari subuh bertepatan dengan hari ke-4 ibadah puasa Ramadhan 1444 H ke Masjid Darut Taubah Tanjung Buntung Bengkong Kota Batam, Minggu (26/2023). 

Kedatangan Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad sendiri didampingi Ketua TP-PKK Kepri Dewi Kumalasai Ansar, Widya Iswara Ahli Utama,

Tim Percepatan Pembangunan Provinsi Kepri, Kepala OPD Provinsi Kepri, dan juga penceramah agama Ustad Riza Al Hafidz, selaku pengisi tausiyah kultum subuh. 

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus 27 Maret 2023, Semua yang Anda lakukan akan berhasil dan dihargai

Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad dalam sambutannya menyampaikan mengajak kaum muslimin untuk menjalankan ibadah puasa, dengan niat suci dan juga mengisinya dengan berbagai amal ibadah.

Mengingat di bulan suci Ramadhan ini, seluruh aktivitas ibadah umat muslim, balasan pahalanya dilipatgandakan oleh Allah SWT. 

“Mudah-mudahan, puasa ketiga yang telah kita laksanakan, diterima di sisi Allah SWT, dan kita masih diberikan kesempatan untuk menyelesaikan ibadah puasa kita hingga selesai nanti, dan kita dipertemukan dengan hari kemenangan yakni Idul Fitri, ” ungkap Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad.

Berita Terkait

Kajati Kepri dan IAD Berbagi Kebahagiaan Ramadhan di Panti Asuhan dan TPA Ganet
Imbauan Polda Kepri: Hindari Daerah Rawan Bencana Saat Cuaca Ekstrem
Pasar Murah Ramadhan Kejati Kepri, Warga Antusias Berburu Kebutuhan Pokok
BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Kepri, Warga Diminta Waspada
Polda Kepri Siapkan 3.076 Personel Dalam Operasi Ketupat Seligi 2025
Pererat Kemitraan, Intelkam Polda Kepri Sambangi Kantor PWI Kepri
3.280 Paket Takjil Dibagikan, BAZNAS Provinsi Kepri Ajak Masyarakat Perkuat Kepedulian
Bronjong Permanen Atasi Longsor di Simpang MKP Tanjungpinang

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:12 WIB

Kajati Kepri dan IAD Berbagi Kebahagiaan Ramadhan di Panti Asuhan dan TPA Ganet

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:59 WIB

Imbauan Polda Kepri: Hindari Daerah Rawan Bencana Saat Cuaca Ekstrem

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:35 WIB

Pasar Murah Ramadhan Kejati Kepri, Warga Antusias Berburu Kebutuhan Pokok

Kamis, 20 Maret 2025 - 01:04 WIB

BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Kepri, Warga Diminta Waspada

Rabu, 19 Maret 2025 - 08:35 WIB

Polda Kepri Siapkan 3.076 Personel Dalam Operasi Ketupat Seligi 2025

Berita Terbaru

Salah satu transportasi laut yang ada di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Sabtu (22/3/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

KSOP Tanjungpinang: Belum Ada Penundaan Kapal Akibat Cuaca Buruk

Minggu, 23 Mar 2025 - 04:17 WIB