Geledah Kamar Hunian WBP, Petugas Lapas Narkotika Temukan Barang Terlarang

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Rabu, 3 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Keamanan Lapas Narkotika IIA Tanjungpinang saat menggeledah salah satu kamar hunian WBP,Sel;asa (2/7/2024)

Petugas Keamanan Lapas Narkotika IIA Tanjungpinang saat menggeledah salah satu kamar hunian WBP,Sel;asa (2/7/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang menggeledah kamar hunian warga binaan pemasyarakatan (WBP) sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban bahkan mencegah peredaran barang terlarang dalam Lapas.

Penggeledahan ini dilakukan pihak Keamanan Lapas Narkotika IIA Tanjungpinang dengan menyasar setiap blok hunian dan setiap sudut kamar hunian tidak luput dari pemeriksaan oleh pihak Keamanan Lapas.

Baca Juga :  Areal Bukit Panglong Terbakar, Petugas Berjibaku Padamkan Api

Menurut keterangan Kepala Keamanan Lapas Narkotika IIA Tanjungpinang Syahrinaldi mengungkapkan, hal ini rutin dilakukan untuk memastikan keamanan ketertiban dalam Lapas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin memastikan bahwa tidak ada barang-barang terlarang yang beredar di dalam lapas, seperti narkoba, senjata tajam, dan alat komunikasi ilegal,” jelas Syahrinaldi,Selasa (2/7/2024)

Baca Juga :  Wujudkan Zona Integritas WBK, Tim Itjen Kemenkumham Kunjungi Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang

Syahrinaldi menegaskan bahwa Lapas Narkotika Tanjungpinang berkomitmen untuk menciptakan lingkungan lapas yang aman dan kondusif bagi seluruh WBP. Ia juga mengimbau para WBP untuk tidak menyimpan atau menggunakan barang-barang terlarang di dalam lapas.

Berita Terkait

Kecelakaan Lalu Lintas Sei Carang, Kapolresta Tanjungpinang : Faktor Kelalaian Pengendara
Kecelakaan Lalu Lintas di Sei Carang: Dua Meninggal, 3 Luka-Luka
Dua Unit Truk Sampah Ringsek di Punggur, Polisi Selidiki Penyebab Kecelakaan
Dua Truk Sampah Tabrakan di Jalan Kabil, Arus Lalu Lintas Padat
Kejati Kepri Terima Pengembalian Kerugian Negara Rp 3,75 Miliar
Polisi Ungkap Fakta Baru di Balik Penemuan Bayi di TPA Ganet
Pencuri Rumah Kosong di Bengkong Ditembak Polisi Saat Ditangkap
Rumah Kosong di Batam Dibobol Maling, Pemilik Rugi Rp64 Juta

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 14:50 WIB

Kecelakaan Lalu Lintas Sei Carang, Kapolresta Tanjungpinang : Faktor Kelalaian Pengendara

Senin, 10 Februari 2025 - 12:23 WIB

Kecelakaan Lalu Lintas di Sei Carang: Dua Meninggal, 3 Luka-Luka

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:59 WIB

Dua Unit Truk Sampah Ringsek di Punggur, Polisi Selidiki Penyebab Kecelakaan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 17:06 WIB

Dua Truk Sampah Tabrakan di Jalan Kabil, Arus Lalu Lintas Padat

Sabtu, 8 Februari 2025 - 00:07 WIB

Kejati Kepri Terima Pengembalian Kerugian Negara Rp 3,75 Miliar

Berita Terbaru

Sekda Tanjungpinang Zulhidayat saat ditemui beberapa waktu lalu, Senin (10/2/2025) foto: Indrapriyadi

Tanjungpinang

Sekda Tanjungpinang: ASN Masih WFO, WFA Masih Dipertimbangkan

Senin, 10 Feb 2025 - 17:57 WIB