Pelabuhan Pengumpan Regional Bengkong di Batam Akan Segera Terbangun

Avatar of Utomo

- Redaktur

Rabu, 18 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad dengan Menko Airlangga Hartarto

Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad dengan Menko Airlangga Hartarto

HARIANMEMOKEPRI.COM — Pelabuhan Pengumpan Regional Bengkong di Batam nampaknya akan segera terealisasi setelah mendapatkan lampu hijau dari Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian pada 16 Januari 2023 lalu.

Menko Airlangga Hartarto membalas surat yang pernah dilayangkan Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad pada 26 Desember 2022 lalu perihal Pembangunan Pelabuhan Pengumpan Regional Bengkong Kota Batam.

Dalam surat itu, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mendukung rencana pembangunan Pelabuhan Pengumpan Regional di Kawasan Bengkong, Batam.

Baca Juga: Gunung Dieng Alami Peningkatan Level ke Waspada, Wisatawan Diminta Hati-hati

Sementara Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kepri, Junaidi, mengatakan pelabuhan pengumpan regional Bengkong ditujukan untuk melayani kegiatan angkutan laut dalam negeri, alih muat angkutan laut dalam negeri dalam jumlah terbatas.

Juga merupakan pengumpan bagi Pelabuhan Utama dan Pelabuhan Pengumpul, dan sebagai tempat asai tujuan penumpang dan/atau barang, serta angkutan penyeberangan dengan jangkauan pelayanan antar kabupaten /kota dalam provinsi.

Berita Terkait

Ketua Umum WHN Beri Ucapan Selamat kepada Kapolresta Barelang Terpilih
Wujudkan Pelabuhan Aman, Polsek KKP Batam Adakan Jumat Curhat Bersama Pekerja
1.877 Paket Sembako Disalurkan Polda Kepri Pada Bazar Ramadan 2025
Buka Puasa Bersama Wartawan, Kapolresta Barelang Mohon Doa Jelang Sespimti
Respons Cepat Ditlantas Polda Kepri Lancarkan Arus Lalu Lintas Saat Banjir
Pengurus WHN Batam Gelar Diskusi Santai Bersama Ketua Umum di Batam
Polsek KKP Batam Gelar Program Minggu Kasih di Pelabuhan Rakyat Kampung Tua Telaga Punggur
Wagub Kepri Hadiri Buka Puasa Bersama dan Peresmian Sekretariat PW GP Ansor

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 18:24 WIB

Ketua Umum WHN Beri Ucapan Selamat kepada Kapolresta Barelang Terpilih

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:04 WIB

Wujudkan Pelabuhan Aman, Polsek KKP Batam Adakan Jumat Curhat Bersama Pekerja

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:46 WIB

1.877 Paket Sembako Disalurkan Polda Kepri Pada Bazar Ramadan 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:44 WIB

Buka Puasa Bersama Wartawan, Kapolresta Barelang Mohon Doa Jelang Sespimti

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:51 WIB

Respons Cepat Ditlantas Polda Kepri Lancarkan Arus Lalu Lintas Saat Banjir

Berita Terbaru