Kapolresta Tanjungpinang Sebut Situasi Kamtibmas Sampai Saat Ini Berjalan Kondusif

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Jumat, 16 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Heribertus Ompusunggu, Jumat (16/2/2024)

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Heribertus Ompusunggu, Jumat (16/2/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Pelaksanaan Pemilu 2024 di wilayah Tanjungpinang berjalan dengan lancar dan kondusif sampai dengan saat ini.

Dimana kini tengah berlangsung Rapat pleno Rekapitulasi tingkat Kecamatan setelah menerima hasil pemungutan suara pada masing-masing TPS (Tempat Pemungutan Suara).

Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol Heribertus Ompusunggu mengatakan hari ini sudah mulai sidang pleno, seluruh kotak suara sudah lengkap berada di Kecamatan.

“Untuk situasi Kamtibmas sampai saat ini berjalan kondusif tidak ada hal yang signifikan,” jelasnya, Jumat (16/2/2024).

Ia menjelaskan terdapat beberapa wilayah yang nantinya akan dilakukan Pemungutan Suara Ulang (PSU) namun masih akan dibahas oleh Bawaslu.

Dirinya terjun langsung di lapangan ketika melakukan monitoring penghitungan suara setiap TPS tidak terdapat laporan maupun temuan kecurangan yang signifikan.

“Kecurangan itu tidak mungkin. Karena satu proses saja salah itu diruntun semua di situ saksi banyak, linmas, petugas KPPS dan Bawaslu, jadi adanya berita atau video kecurangan itu Hoax,” ujarnya.

Berita Terkait

Turnamen Domino Meriahkan Hari Bhayangkara, Walikota Tanjungpinang Turut Bertanding
Polresta Tanjungpinang Kunjungi Panti Asuhan dan Purnawirawan Jelang Hari Bhayangkara
Dikukuhkan Sebagai Bunda PAUD, Hj. Weni Ajak Sinergi Bangun Karakter Anak Sejak Dini
Hari Lanjut Usia Nasional, Pemko Tanjungpinang Ajak Lansia Hidup Bahagia dan Sejahtera
Kemampuan Belanja ASN Dinilai Pengaruhi Pergerakan Ekonomi Tanjungpinang
Peringati Waisak 2569 BE, Vihara Tirta Maitreya Senggarang Bagikan 100 Paket Sembako ke Warga
Turnamen Domino HUT Bhayangkara: Hiburan Gratis, Hadiah Menarik Menanti
Pejabat Eselon II Siap-Siap, Rotasi Tunggu Hasil Job Fit

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 22:22 WIB

Turnamen Domino Meriahkan Hari Bhayangkara, Walikota Tanjungpinang Turut Bertanding

Selasa, 17 Juni 2025 - 18:01 WIB

Polresta Tanjungpinang Kunjungi Panti Asuhan dan Purnawirawan Jelang Hari Bhayangkara

Senin, 16 Juni 2025 - 15:38 WIB

Dikukuhkan Sebagai Bunda PAUD, Hj. Weni Ajak Sinergi Bangun Karakter Anak Sejak Dini

Senin, 16 Juni 2025 - 15:25 WIB

Hari Lanjut Usia Nasional, Pemko Tanjungpinang Ajak Lansia Hidup Bahagia dan Sejahtera

Minggu, 15 Juni 2025 - 17:45 WIB

Kemampuan Belanja ASN Dinilai Pengaruhi Pergerakan Ekonomi Tanjungpinang

Berita Terbaru