Sinergitas Lapas Narkotika Tanjungpinang Dan Polres Bintan Gagalkan Penyelundupan Narkoba

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Sabtu, 18 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Perjanjian MoU antara Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang dan Polres Bintan, Sabtu (18/5/2024)

Perjanjian MoU antara Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang dan Polres Bintan, Sabtu (18/5/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Memberantas peredaran narkoba memerlukan sinergi antara penegak hukum dan masyarakat untuk mencegah penyalahgunaan narkoba.

Hal ini terbukti dari kerja sama antara Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang dan Polres Bintan yang berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkoba jenis sabu ke dalam lapas beberapa waktu lalu.

Melalui rekaman CCTV Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang, seorang pelaku berinisial TK (41) berhasil diamankan oleh Satresnarkoba Polres Bintan dengan barang bukti 123,51 gram sabu.

Diketahui bahwa pelaku merupakan residivis kasus pencurian kendaraan bermotor dan narkotika, serta melakukan aksinya di dua tempat berbeda selain di Lapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang.

Menanggapi hal ini, Kalapas Narkotika Kelas IIA Tanjungpinang, Edi Mulyono, menyatakan bahwa ini adalah bentuk sinergi dan kolaborasi dengan aparat penegak hukum dalam memberantas narkoba.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Bintan Bersama Polsek Jajaran Lakukan Monitoring dan Pengawasan Obat Sirup

“Keberhasilan penggagalan masuknya narkoba ke lapas ini adalah hasil sinergi dan kolaborasi kami dengan aparat penegak hukum, yakni Polres Bintan. Ini juga merupakan upaya kami agar lapas ini bersih dari narkoba dan fokus pada pembinaan,” ujar Edi Mulyono, Sabtu (18/5/2024).

Berita Terkait

Antusias Warga Tinggi, Aksi Donor Darah di Bintan Timur Capai 71 Kantong
50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur
Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas
39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang
Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas
Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel
KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024
Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:07 WIB

Antusias Warga Tinggi, Aksi Donor Darah di Bintan Timur Capai 71 Kantong

Selasa, 11 Februari 2025 - 11:08 WIB

50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur

Senin, 10 Februari 2025 - 19:34 WIB

Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas

Senin, 10 Februari 2025 - 15:41 WIB

39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:04 WIB

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Berita Terbaru