Latihan Menembak Polres Bintan: Upaya Mempertahankan Kualitas Personel

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Kamis, 2 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Personel Polres Bintan ketika mengikuti ujian menembak, Kamis (2/5/2024)

Personel Polres Bintan ketika mengikuti ujian menembak, Kamis (2/5/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Kapolres Bintan dan pejabat Utama Polres Bintan beserta beberapa personel lainnya melaksanakan latihan menembak di Lapangan Tembak Tunggal Panaluan Polres Bintan, pada Kamis (2/5/2024).Latihan menembak tersebut dilakukan untuk menentukan dan mengetahui apakah personel Polres Bintan yang memegang Senjata Api masih layak atau tidak untuk memegang dan menggunakannya.

Tampak di Lapangan Tembak Tunggal Panaluan Polres Bintan, Kapolres Bintan, pejabat utama, dan personel yang mengajukan izin untuk memegang Senjata Api serius dan berhati-hati melaksanakan latihan Menembak.

Baca Juga :  HUT Bhayangkara ke- 74, Wadir Lantas Kunjungi Tempat Ibadah

Senjata yang digunakan dalam latihan menembak tersebut meliputi jenis HS, Revolver, Senjata laras panjang jenis SV2 Sabhara, dan SB5 V1.

Kapolres Bintan, AKBP Riky Iswoyo, melalui Kabag Logistik Polres Bintan, AKP Firuddin, menyatakan bahwa latihan dan ujian menembak tersebut dilakukan secara rutin oleh Polres Bintan.

“Hari ini Kapolres Bintan, Pejabat Utama, dan personel yang memegang Senjata Api melakukan latihan menembak di Lapangan Tembak Tunggal Panaluan Polres Bintan,” kata Kabag Logistik.

Berita Terkait

Antusias Warga Tinggi, Aksi Donor Darah di Bintan Timur Capai 71 Kantong
50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur
Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas
39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang
Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas
Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel
KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024
Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 11:08 WIB

50 Kantong Darah Terkumpul Pada Donor Darah HUT Persit KCK di Bintan Timur

Senin, 10 Februari 2025 - 19:34 WIB

Polres Bintan Gelar Operasi Keselamatan Seligi 2025, Fokus pada Kepatuhan Berlalu Lintas

Senin, 10 Februari 2025 - 15:41 WIB

39 WBP Dievaluasi dalam Sidang Litmas dan Asesmen Risiko di Lapas IIA Tanjungpinang

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:04 WIB

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel

Berita Terbaru

Ilustrasi Peretasan (Foto : pexels)

Uncategorized

Empat Warga Rusia Ditahan Terkait Operasi Peretasan Besar

Rabu, 12 Feb 2025 - 11:28 WIB