Kapolres Bintan Bersyukur Pelaksanaan Pemilu Berjalan Aman Kondusif

Avatar of Redaksi

- Redaktur

Kamis, 15 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Bintan saat meninjau salah satu TPS di Wilayah Bintan, Rabu (14/2/2024)

Kapolres Bintan saat meninjau salah satu TPS di Wilayah Bintan, Rabu (14/2/2024)

HARIANMEMOKEPRI.COM — Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo bersyukur proses pemungutan suara dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Termasuk bagi personil yang terlibat pengamanan Pemilu di wilayah Kabupaten Bintan masih dalam kondisi aman dan kondusif.

Hal tersebut diungkapkan Kapolres Bintan saat meninjau proses penghitungan suara pada salah satu TPS di wilayah Bintan, Selasa (14/2/2024).

“Alhamdulillah, proses pemungutan suara dan penghitungan perolehan suara pada TPS yang ada di kabupaten Bintan berjalan dengan aman dan lancar,” ujar Kapolres Bintan.

AKBP Riky Iswoyo juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah melakukan pengamanan jalannya pemilihan umum saat hari pencoblosan dan saat penghitungan hasil perolehan suara di TPS.

“Suksesnya pelaksanaan Pemilu serentak di Kabupaten Bintan atas kerja keras dari TNI/Polri, Linmas dan unsur terkait lainnya, serta partisipasi masyarakat yang bertekat melaksanakan Pemilu dengan aman dan damai,” jelasnya.

Baca Juga :  Jelang Pelaksanaan MTQH Ke 13, Polres Bintan Melakukan Persiapan Pengamanan

Kapolres Bintan juga menyampaikan kepada para Kapolsek dan Panwaswil untuk mengingatkan seluruh anggotanya agar tetap fokus melaksanakan pengamanan kotak suara akan menjadi objek dalam pemantauan, penjagaan, pengawalan dan pengamanan personil.

Berita Terkait

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas
Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel
KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024
Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia
Satresnarkoba Polres Bintan Gagalkan Penyeludupan Narkotika Serta Senpi
Jumat Curhat Polres Bintan, AKBP Yunita Stevani Ajak Warga Jadi Polisi Bagi Diri Sendiri
Seekor Buaya Muncul di Pesisir Pantai, Polisi Berikan Imbauan Kepada Pengelola Pantai
Pohon Rambutan Tumbang Timpa Rumah Warga, AKP Khapandi: Tidak Ada Korban Jiwa

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 12:04 WIB

Latihan Pra Operasi Keselamatan Seligi 2025, Polres Bintan Fokuskan Edukasi Lalu Lintas

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rapat Pleno Penetapan Bupati Bintan, Polres Terjunkan 53 Personel

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:20 WIB

KPU Bintan Tetapkan Roby Kurniawan – Deby Maryanti Sebagai Pemenang Pilkada 2024

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:31 WIB

Polres Bintan Gelar Penanaman Jagung Serentak Seluruh Indonesia

Senin, 20 Januari 2025 - 18:18 WIB

Satresnarkoba Polres Bintan Gagalkan Penyeludupan Narkotika Serta Senpi

Berita Terbaru

Kejati Kepri terima pengembalian kerugian negara, Jumat (7/2/2025) foto: Kejati Kepri

Hukum dan Kriminal

Kejati Kepri Terima Pengembalian Kerugian Negara Rp 3,75 Miliar

Sabtu, 8 Feb 2025 - 00:07 WIB